"Bayangin seorang anak kecil udah tau kalau DPR suka makan uang rakyat, gak malu dikatain yang akan jadi generasi baru," komentar netizen.
"Mereka malu gak sih diginiin sama anak kecil? Apa urat malunya udah dijual ya di shopee jadi udah pada gak ada gitu," tambah lainnya.
Gara-gara gaji dan tunjangan DPR RI naik
Rakyat semakin geram pada anggota dewan setelah mereka semua mendapatkan kenaikan tunjangan. Paling mencolok adalah tunjangan tempat tinggal sebesar Rp50 juta per bulan karena tak dapat rumah dinas.
Gaji dan tunjangan DPR RI pun akhirnya terungkap ke publik dan semakin membuat rakyat sakit hati. Mereka mendapatkan banyak tunjangan yang membuat hidup semakin sejahtera.
Padahal rakyat masih banyak yang menderita dan tak punya pekerjaan, atau lebih parahnya setiap hari belum tahu bisa makan atau tidak karena tak punya uang.
Saat ramai-ramai dikritik publik, anggota DPR RI malah semakin bikin geram dengan pernyataan-pernyataannya di media.
Salah satunya pernyataan anggota DPR RI, Deddy Sitorus. Anggota Komisi II DPR dari Fraksi PDI Perjuangan ini nyeletuk tak mau dibandingkan dengan rakyat.
Menurutnya, DPR tidak setara atau tidak bisa dibandingkan dengan rakyat jelata, tukang becak, atau buruh.
Baca Juga: 5 Fakta Karier Pasha Ungu, Dari Rocker ke Politisi Senayan Hingga Isu Hoax Mundur dari DPR
Baginya perbandingan tersebut adalah "sesat logika" atau justru ingin mengadu domba DPR dengan rakyat.
"Jangan samakan kami DPR dengan rakyat jelata," ucapnya dalam sebuah acara debat di TV.
Hal ini dinilai menunjukkan hilangnya empati dan jarak emosional antara wakil rakyat dan rakyat yang diwakilinya, terutama di tengah isu-isu kesejahteraan rakyat dan peningkatan fasilitas DPR.
Setelah pernyataannya menjadi kontroversial, dia memberikan klarifikasi pada publik.
Menurutnya, maksud dari pernyataannya adalah jika ingin membandingkan pendapatan DPR, perbandingannya harus dengan pejabat setingkat lainnya misalnya, direksi BUMN atau pejabat tinggi negara, bukan dengan rakyat jelata, karena jabatan DPR adalah jabatan politik yang memiliki beban tanggung jawab berbeda.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Blunder Lagi, Nafa Urbach Bela Tunjangan DPR Rp50 Juta hingga Klarifikasi di TikTok
-
Ramai Dapat Tunjangan Rumah Rp50 Juta, Ini Rincian Hitungan Total Pendapatan dan Gaji DPR
-
Berapa Harga Desain Postingan IG? Nafa Urbach Ketahuan Pakai AI, Padahal Gaji DPR Segitu Gedenya
-
Usai Salah Ngomong Tunjangan Rumah Dinas, Adies Kadir Kini Revisi Lagi Ucapan Tunjangan Beras
-
Dukung Tunjangan Rumah DPR Usai Ngeluh Bintaro Macet, Nafa Urbach Disentil Cucu Bondan Winarno
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV