Suara.com - Chikita Meidy membuat pengakuan mengejutkan di tengah proses cerai dengan Indra Adhitya. Ia mengatakan pernah diancam akan dibunuh sang suami.
Chikita Meidy mengatakan, ancaman tersebut disampaikan dengan nada serius. Membandingkan kehilangan barang dengan kehilangan nyawa.
"Jadi intinya dia bilang masih mending barang yang hilang, tapi kalau sudah urusan nyawa kamu akan berurusan dengan penjagaku," kata Chikita Meidy ditemui di Pengadilan Agama Tigaraksa Tangerang pada Selasa, 26 Agustus 2025.
"Akan aku pukul kau dengan penjagaku," ungkap Chikita Meidy menambahkan.
Sosok "penjaga" yang dimaksud dalam ancaman itu ternyata adalah kuasa hukum Indra Adhitya.
"Pas aku lihat penjaganya ternyata Raidin Anom dan partner, lawyernya," sambung Chikita Meidy, dengan berani menyebut nama.
Merasa tak gentar, Chikita Meidy justru balik menantang suami dan pengacaranya yang tidak pernah menunjukkan diri mereka di pengadilan. Ia mempertanyakan keberanian mereka untuk menghadapinya secara langsung.
"Mana, Indranya nggak ada pegangan? Atau bapak yang nggak ada pegangan?" sentilnya.
Artis berusia 34 tahun ini menduga, absennya mereka disebabkan karena semua perbuatan buruknya kini telah terbongkar ke publik.
Baca Juga: Kesabaran Habis, Ibu Chikita Meidy Sebut Menantunya Tukang Judi dan Pembohong Andal
"Atau karena bapak sudah terbongkar semua lewat media jadi tidak mau menemui saya dan keluarga saya?" tanyanya mantan penyanyi cilik tersebut.
Di akhir, Chikita Meidy tidak menuntut banyak. Ia hanya meminta satu hal yang paling mendasar dari suaminya, yakni sebuah permintaan maaf, terutama untuk putra mereka, Javier.
"Setidaknya bapak minta maaf dulu sama saya dan Javier," pungkasnya dengan nada tegas.
Berita Terkait
-
Skandal Suami Chikita Meidy Makin Ngeri: Aplikasi Seks Bebas hingga Ancaman Pembunuhan
-
Apa Pekerjaan Suami Chikita Meidy yang Diisukan Terjerat Judol dan Ancam Pembunuhan
-
Selain Diancam Dibunuh, Chikita Meidy Sebut Suami Nyolong Duitnya Sampai Ratusan Juta Rupiah
-
Chikita Meidy Akui Dapat Ancaman Pembunuhan dari Suami, Kasus Rumah Tangga Kian Memanas
-
Chikita Meidy Tahu Suami Red Flag Sejak Awal, Tetap Menikah karena Alasan Ini
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026