- Eko Patrio menuai kritik warganet usai memamerkan testimoni orang terdekat yang menyoroti sisi positif dirinya di tengah kontroversi.
- Aksi joget di sidang kenegaraan dianggap tidak pantas dan memicu kemarahan publik karena dinilai tidak menunjukkan empati terhadap kondisi rakyat.
- Eko resmi dinonaktifkan dari DPR RI oleh Fraksi PAN akibat rangkaian tindakan yang dinilai mencoreng citra wakil rakyat.
Suara.com - Eko Patrio lagi-lagi menjadi sorotan pengguna media sosial usai terlihat mengunggah ulang atau me-repost unggahan dari orang-orang terdekatnya.
Beberapa orang terdekat Eko Patrio, tampak mengunggah beberapa testimoni yang mengungkap kepribadiannya.
Testimoni tersebut dibagikan Eko Patrio pada Minggu malam 31 Agustus 2025 sekitar pukul 19.00 WIB.
Awalnya kerabatnya dengan akun @marthasya_simatupang, mengungkap bahwa sosok Eko adalah orang yang baik. Dia juga berharap agar publik bisa memaafkan mantan pelawak tersebut.
“Demi Allah saya bersaksi bahwa @ekopatriosuper adalah orang baik, saya berharap agar masyarakat bisa memaafkan kekhilafannya karena kita semua hanyalah manusia tempatnya salah dan khilaf,” tulis akun tersebut dilansir dari akun Instagram Eko Patrio, Senin 1 September 2025.
Lebih lanjut, Marthasya Simatupang tersebut mengaku bahwa sebagai manusia sering melakukan kekhilafan sehingga dia berharap masayarakat mau membuka hati dan memaafkan Eko.
Tak ketinggalan, ia juga membeberkan kebaikan yang pernah dirasakannya dari Eko Patrio.
“Saya pribadi banyak merasakan kebaikan dari mas Eko, beliau sosok yang rendah hati, banyak membantu orang dan jauh dari kata sombong,” demikian keterangan Marthasya.
Sontak saja, unggahan Eko Patrio yang kini telah diposting ulang oleh akun Instagram @rumpi_gosip ini menuai banyak kritikan warganet.
Baca Juga: Susul Ahmad Sahroni dan Nafa Urbach, Eko Patrio dan Uya Kuya Juga Dinonaktifkan dari DPR RI
Meski Eko menggugah ulang kesaksian rekan dan kerabat tentang dirinya yang memiliki citra positif, warganet masih tak menaruh simpati kepadanya.
“Kalau di repost namanya butuh pengakuan,” ujar warganet.
“Cie testimoni diri sendiri. Udah kayak lagi jualan,” komentar warganet.
“Kebaikan itu gak usah di pamerkan. Cukup diri sendiri dan Allah yang tau,” ujar warganet lain.
“Matiin dulu paket datanya. Gue capek ngadepin blunder lu, Eko,” komentar warganet lain.
Baru-baru ini, Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN) resmi menonaktifkan komedian Eko Patrio alias Eko Hendro Purnomo dari Anggota DPR RI Fraksi PAN.
Berita Terkait
-
Kena Skakmat Rakyat! 5 Anggota DPR Dinonaktifkan Buntut Ucapan dan Tingkah Nirempati
-
PAN Beri Sanksi Keras! Eko Patrio dan Uya Kuya Didepak dari Kursi DPR
-
Kontroversi Tunjangan Dewan, Adies Kadir Dinonaktifkan dari Anggota DPR! Ini Alasan Golkar
-
PAN Tegaskan Segera Lantik Anggota DPR Pengganti Uya Kuya dan Eko Patrio
-
Eko Patrio dari Partai Apa? Kini Resmi Dinonaktifkan dari DPR RI
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Insanul Fahmi Temui Mawa, Ditantang Buktikan Pernikahan Siri dengan Inara Rusli
-
Teror Jalur Pantura Dimulai, Alas Roban Suskes Hantui 176 Ribu Penonton di Hari Pertama
-
Doomsday: Benarkah Doctor Doom Menikahi Sue Storm di Multiverse?
-
Bangga, Ghost in the Cell Karya Joko Anwar Terpilih di Berlin International Film Festival 2026
-
Dua Tahun Berlalu, Nathalie Holscher Ungkap Alasan Buka Hijab: Aku Kecewa Sama Allah
-
Revolusi di Balik Layar: Bagaimana AI dan Web3 Mengguncang Industri Film Global
-
Drama Keluarga Belum Berakhir, Ratu Sofya Minta Adik Jangan Bikin Suasana Makin Panas
-
Ikuti Jejak Al Ghazali, El Rumi dan Syifa Hadju Bikin Kanal YouTube Jelang Nikah
-
Jonathan Frizzy Isyaratkan Lamar Ririn Dwi Ariyanti Usai Bebas Penjara
-
Denny Sumargo Tolak Undang Roby Tremonti, Dipuji Keren oleh Aurelie Moeremans