Suara.com - Kepergian Lula Lahfah menjadi kabar yang begitu mengejutkan bagi orang terdekat hingga pengguna media sosial.
Bagaimana tidak, Lula Lahfah meninggal dunia di usia yang sangat muda, yakni usia 26 tahun.
Akan tetapi, Lula Lahfah sebenarnya sempat mengungapkan deretan penyakit yang dideritanya melalui media sosial.
Pada awal tahun 2026, Lula pernah mengunggah momen ketika dirinya dirawat di rumah sakit.
Ia menjelaskan pada warganet bahwa ia mengidap banyak penyakit, peradangan usus, batu ginjal, hingga GERD.
"Borongan, ISK, usus bengkak radang, batu ginjal, gerd," ungkap Lula Lahfah.
Selain deretan penyakit itu, Lula Lahfah ternyata juga pernah berjuang melawan kondisi kesehatan yang cukup serius, yakni pembengkakan usus hingga harus menjalani prosedur kolonoskopi.
Kondisi Lula tersebut terungkap dari cerita sahabatnya, Keanu Angelo, yang tengah mengenang percakapan terakhir mereka melalui pesan WhatsApp.
Dalam unggahan emosional di Instagram, Keanu membagikan pesan yang menunjukkan bagaimana Lula sempat mengabarkan kondisinya sebelum meninggal dunia.
Baca Juga: Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
"Usus gue masih bengkak penebalan, terus gue harus colonoscopy," ucap Lula.
Lantas, apa itu kolonoskopi? Simak penjelasannya berikut ini.
Melansir Alo Dokter, kolonoskopi adalah prosedur untuk mendeteksi luka, iritasi, polip atau kanker pada usus besar dan rektum, yaitu bagian paling bawah usus besar yang terhubung ke anus.
Prosedur ini dilakukan dengan didahului pemberian obat bius kepada pasien.
Kolonoskopi dilakukan dengan menggunakan kolonoskop, yaitu selang lentur yang berdiameter sekitar 1,5 cm.
Selang ini dilengkapi dengan kamera kecil di ujungnya, yang berfungsi untuk mengirim gambar ke monitor sehingga dokter dapat melihat apakah ada kondisi abnormal di dalam usus besar.
Berita Terkait
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Lula Lahfah Sempat Curhat Soal Kesehatan ke Keanu Agl Sebelum Meninggal
-
Bukan Overdosis, Riwayat Medis Lula Lahfah Diungkap Polisi dan Keluarga
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik