Suara.com - Asiah salah satu petugas kebersihan perempuan di Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Kamis (22/4/2021). Pekerja kebersihan biasanya di dominasi oleh pekerja laki-laki namun tak menutup kemungkinan jika ada pekerja perempuan seperti Bu Asiah, saat ini Bu Asiah menginjak usia 55 tahun, ia bekerja sebagai petugas kebersihan taman dibawah naungan Dinas Kehutanan di Jalan Medan Merdeka Selatan.
Bu Asiah sudah menekuni pekerjaan ini selama kurang lebih 20 tahun, tugas yang dikerjakan yaitu menyapu serta merawat tanaman yang ada di tengah-tengah jalan Medan Merdeka Selatan. Ia bekerja sebagai petugas kebersihan untuk membantu memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Bu Asiah mulai bekerja dari jam 07.00 WIB sampai 14.00 WIB, ia datang ke lokasi kerja menggunakan motor bersama dengan sang suami yang juga seorang petugas kebersihan di tempat yang sama, gaji yang diperoleh sebesar Rp.700.000 sampai Rp.800.000 per bulannya. Saat datang ke lokasi Bu Asiah langsung mengerjakan tugasnya sampai selesai. "Saya ga pernah duduk-duduk, kalau nyampe langsung nyapu, ga enak nanti kalau duduk diliat pengawas nanti disangka santai-santai". Kata Bu Asiah.
Pada hari biasa Bu Asiah beristirahat di rumahnya di Kawasan Menteng untuk makan dan melaksanakan Sholat kemudian kembali ke lokasi, namun saat Ramadhan Bu Asiah berusaha menyelesaikan semua pekerjaannya kemudian pulang. [Suara.com/Dian Latifah]
Berita Terkait
-
Pasukan Orange Tuntaskan Bersih-Bersih Sisa Perayaan Tahun Baru Sebelum Subuh
-
HUT ke-80 TNI di Monas, DLH DKI Kerahkan 2.100 Petugas Kebersihan
-
BRI The BFF Festival 2025: Dari Perayaan Kemerdekaan Hingga Musik Barasuara, Festival Ditutup Meriah
-
Bersihkan Sampah Perayaan HUT ke-80 RI, DLH DKI Bakal Kerahkan 1.800 Petugas
-
Kadar Gula Tinggi dan Saturasi Oksigen Anjlok, Ivan Gunawan Merasa Ajal Sudah Dekat
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Semarak Perayaan Tahun Baru 2026 di Jakarta
-
Potret Dampak banjir bandang susulan di Maninjau
-
Wajah Baru Planetarium Jakarta, Destinasi Edukasi Favorit di Libur Nataru
-
Libur Nataru, Kunjungan ke Ancol Melonjak 30 Persen
-
Pameran Haluan Merah Putih Hadir di Ragunan
-
Libur Natal, Puluhan Ribu Wisatawan Serbu Kebun Binatang Ragunan
-
Misa Pontifikal Natal di Katedral Jakarta, Keluarga Jadi Pesan Utama
-
Cahaya Lilin di Antara Nisan, Malam Natal Keturunan Portugis Kampung Tugu
-
Umat Kristiani Ikuti Misa Malam Natal 2025 di Gereja Tugu Jakarta Utara