Suara.com - Aktris Vanesha Prescilla dan Sissy Priscillia saat ditemui di acara konferensi pers Film Backstage di Metropole, Jakarta Pusat, Kamis (7/10/2021). Kakak Beradik Sissy Priscillia dan Vanesha Prescilla akan beradu akting dalam film 'Backstage' yang akan tayang akhir tahun nanti.
Sissy Prescillia yang memerankan tokoh Sandra, mengungkapkan, dirinya sudah menyaksikan film saat proses pasca produksi. Sissy pun mengaku sangat puas dengan hasilnya karena kerja kerasnya terbayarkan selama pandemi.
“Drama kakak-adiknya dapet, lagu-lagunya juga keren banget. Film ini wajib banget buat ditonton di bioskop," ujarnya.
Senada dengan sang kakak, Vanesha Prescilla yang berperan sebagai tokoh Elsa juga mengaku merupakan film ini sangat personal baginya. Apalagi di film ini untuk pertama kalinya Ia beradu akting dengan sang kakak.
"Film ini personal banget buat aku, jadinya aku sangat excited Backstage akhirnya tayang di bioskop," ujar Vanesha.
Film 'Backstage' sendiri bercerita tentang perjuangan seorang gadis yang ingin menjadi penyanyi dengan dukungan kakaknya. Selain Vanesha Prescilla dan Sissy Priscillia, ada juga pemain lain seperti Achmad Megantara, Aulia Sarah, Karina Suwandi, Ferry Salim, Verdi Solaiman, dan Roy Sungkono. Film ini swndiri akan tayang pada 30 Desember 2021. [Suara.com/Alfian Winanto]
Berita Terkait
-
4 OOTD Stylish Vanesha Prescilla yang Bikin Daily Look Auto Kece!
-
Di Balik Layar Tak Ingin Usai Disini: Vanesha Prescilla dan Asha Adu Kekompakan Lewat Telepati
-
Vanesha Prescilla Gandeng Mantan Aaliyah Massaid, Zharfan Rahmadi di Nikahan Al Ghazali
-
5 Fakta Menarik Tak Ingin Usai di Sini, Film Comeback Vanesha Prescilla
-
Review Film Tak Ingin Usai di Sini: Cinta Sejati yang Bikin Baper!
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Kekecewaan Memuncak, Suporter Gelar Aksi Desak Revolusi PSSI
-
Momen Prabowo Sambut Langsung kunjungan Raja Abdullah II di Istana
-
Protes Kenaikan Harga, Pedagang Pasar Pramuka Kompak Tutup Kios
-
Hujan Deras Sebabkan Pohon Tumbang di Depan Kemenkeu
-
Melihat Aktivitas ODGJ di Posyandu Jiwa Kota Kediri
-
Siswa SD Kediri Ceria, Makan Bergizi Gratis Ditemani Power Rangers
-
Pramono Anung Resmikan Pemanfaatan Biogas Septik Komunal di Jakarta Timur
-
Aksi Kamisan: 27 Tahun Tragedi Semanggi I, Negara Pilih Muliakan Soeharto Ketimbang Keadilan
-
Ombak Tinggi Rusak Jalur Pejalan Kaki di Kuta
-
Dua Pekan Dibiarkan Menjuntai, Kabel Utilitas di Setiabudi Ancam Keselamatan Warga