Suara.com - Seorang lelaki yang nekat menyuntikan obat kuat untuk mempertahankan ereksi menuliskan pengalamannya di sebuah media sosial Reddit.
Lothario, lelaki 31 tahun yang menyamarkan namanya sebagai sorec**k, meceritakan kalau penisnya hampir meledak karena obat kuat itu.
Ceritanya, Lothario dan istrinya memutuskan untuk mencoba aktifitas seksual ‘swinging’ atau bertukar pasangan, tapi sialnya stamina Lothario tak cukup untuk melakukan itu.
“Saya sedikit serakah,” tulis Lothario.
Dia sebelumnya sempat berkonsultasi dengan ahli urologi dan memberinya berbagai macam pil yang sama sekali tidak berdampak padanya.
“Jadi tahapan selanjutnya adalah menyuntikkan langsung ke bagian samping penis,” katanya.
“Saya menyebutnya viagra di posting, tapi sebetulnya itu disebut TriMix,” tambahnya lagi.
Awalnya semua berjalan lancar dan penisnya ereksi sempurna, tapi lama-kelamaaan ereksinya tidak bisa dihentikan dan terus membesar.
Dia sudah mencoba berbagai cara, seperti menyiramkan air dingin dan mengonsumsi pil untuk mematikan ereksi.
“Tiga jam lewat, lalu mulai terasa sakit dan saya mulai panik,” katanya.
Selang sejam kemudian, setelah ereksi selama empat jam, dia langsung lari ke dokter dan diboyong ke ruang gawat darurat.
“Saya diberi dua dosis penuh morfin sebelum bisa lebih tenang sedikit. 40 menit kemudian, tim dokter dan perawat mulai menanganinya,” ujarnya lagi.
Beruntung, dia dan penisnya selamat, tapi gilanya Lothario tak kapok hendak mencobanya terus-menerus lagi.
“Saya akan melakukannya lagi, mulai dengan tiga kalu dari dosis pertama,” serunya. (Mirror)
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Terobosan Penanganan Masalah Bahu: Dari Terapi Non-Bedah hingga Bedah Minim Invasif
-
Cuaca Berubah-ubah Bikin Sakit? Ini 3 Bahan Alami Andalan Dokter untuk Jaga Imunitas!
-
Review Lengkap Susu Flyon: Manfaat, Komposisi, Cara Konsumsi dan Harga Terbaru
-
BPOM: Apotek Jangan Asal Berikan Antibiotik ke Pembeli, Bahaya Level Global
-
Teknologi Jadi Kunci: Ini Pendekatan Baru Cegah Stunting dan Optimalkan Tumbuh Kembang Anak
-
Gak Perlu Marah di Grup WA Lagi, Call Centre 127 Siap Tampung Keluhan Soal Program MBG
-
5 Pilihan Sampo untuk Dermatitis Seboroik, Mengatasi Gatal dan Kulit Kepala Sensitif
-
Alasan Penting Dokter Bukan Cuma Perlu Belajar Pengobatan, Tapi Juga 'Seni' Medis
-
Dokter Kandungan Akui Rahim Copot Nyata Bisa Terjadi, Bisakah Disambungkan Kembali?
-
Klinik Safe Space, Dukungan Baru untuk Kesehatan Fisik dan Mental Perempuan Pekerja