Suara.com - Mendengar kata menopause, yang pertama terlintas di pikiran biasanya adalah kata 'perempuan'. Padahal, menopause tidak hanya diidap oleh kaum hawa saja, tetapi juga para lelaki.
Perbedaan hanya terletak pada perbedaan waktu terjadinya. Pria umumnya mengalami menopause pada usia 50 hingga 60 tahun.
Setelah menopause, pria juga harus lebih memerhatikan segala aspek kehidupan. Tidak hanya harus menjalani hidup yang sehat, tetapi juga mempertahankan perilaku positif dan optimis.
Sama halnya dengan perempuan, sebelum menopause laki-laki juga akan memperlihatkan tanda-tandanya. Umumnya akan ada perubahan yang mereka rasakan, seperti yang dilansir The Health Site ini.
1. Perubahan kondisi mental
Seiring bertambahnya usia pria, sekresi hormon androgen menurun. Efek paling langsung adalah pada kondisi mentalnya.
Tidak hanya perubahan suasana hati yang intens, tetapi juga kecemasan dan ketegangan neurologis yang parah. Beberapa pria bahkan tidak akan dapat berkonsentrasi, menghasilkan penurunan tajam dalam efisiensi kerja.
Beberapa pria juga menderita kehilangan ingatan dan respons yang lambat.
2. Penuaan organ pencernaan
Baca Juga: Kisah Cathy, Tak Bisa Punya Keturunan karena Menopause di Usia 13 Tahun
Terlepas dari apakah itu lelaki atau perempuan, penuaan organ pencernaan terjadi selama menopause. Secara relatif, tingkat penuaan pria sedikit lebih jelas.
Tidak hanya akan sering terjadi gangguan pencernaan dan kembung, tetapi juga atrofi otot pencernaan dan kelenjar.
3. Disfungi seksual
Hal yang lebih menonjol dari menopause pria adalah disfungsi seksual. Tidak hanya dimanifestasikan dalam sikap apatis tertentu, tetapi juga dalam ketidakseimbangan fisiologis.
4. Insomnia berat
Bagi beberapa pria dengan kehidupan yang lebih penuh tekanan, setelah memasuki masa menopause, mereka akan mengalami insomnia yang lebih parah. Gangguan tidur sering terjadi dan mereka sering bangun di malam hari.
Berita Terkait
-
6 Bedak Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Tanda Penuaan
-
3 Serum Peptide untuk Mengencangkan Kulit Wanita Usia 40 Tahun, Setop Tanda Penuaan Dini!
-
5 Cushion Mengandung SPF yang Cocok untuk Usia 30-an, Bantu Cegah Penuaan
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan
-
Sering Luput Dari Perhatian Padahal Berbahaya, Ketahui Cara Deteksi dan Pencegahan Aritmia
-
Vape Bukan Alternatif Aman: Ahli Ungkap Risiko Tersembunyi yang Mengintai Paru-Paru Anda
-
Kesehatan Perempuan dan Bayi jadi Kunci Masa Depan yang Lebih Terjamin
-
8 Olahraga yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Tubuh Jadi Lebih Bugar
-
Cara Efektif Mencegah Stunting dan Wasting Lewat Nutrisi yang Tepat untuk Si Kecil
-
Kisah Pasien Kanker Payudara Menyebar ke Tulang, Pilih Berobat Alternatif Dibanding Kemoterapi
-
Pengobatan Kanker dengan Teknologi Nuklir, Benarkah Lebih Aman dari Kemoterapi?
-
Data BPJS Ungkap Kasus DBD 4 Kali Lebih Tinggi dari Laporan Kemenkes, Ada Apa?
-
Camping Lebih dari Sekadar Liburan, Tapi Cara Ampuh Bentuk Karakter Anak