Suara.com - Zodiak Kesehatan 11 Februari 2020: Gemini Hindari Makanan Olahan
Memasuki pekan kedua bulan Februari, kondisi kesehatan Anda mungkin sedikit terganggu. Hujan yang turun tanpa prediksi dan heboh seputar virus Corona bisa membuat stres, yang pada akhirnya menurunkan daya tahan tubuh.
Nah ingin mengetahui zodiak kesehatan hari ini, Selasa 11 Februari 2020? Ini dia dikutip dari Horroscope.
1. Aries
Kamu tetap dapat memberi tanpa harus mengorbankan kesehatanmu sendiri. Dan jika kamu menganggap serius kesehatanmu, maka kamu tahu apapun keputusanmu seharian penuh dapat memengaruhi kesehatanmu. Jadi kalau misal ada teman yang mengajak ngobrol dan ngopi bareng, coba pilih minum teh herbal saja untuk meminimalisir asupan kafein.
2. Taurus
Hal yang baik dari susuna planet hari ini adalah dapat membuatmu fokus pada kesehatan tubuh. Kamu akan mendapat manfaat dari melakukan olah tubuh yang rutin. Aspek hari ini juga membuatmu fokus dengan kebutuhan dasarmu. Pastikan ambil nafas dalam-dalam setiap melakukan perjalanan yang panjang.
3. Gemini
Perasaan terburu-buru dapat menganggumu. Tapi coba membuat aspek terburu-buru ini lebih bermanfaat pada kesehatan. Kesehatan adalah sesuatu yang harus kamu anggap 'mendesak'. Begitu banyak apa yang harus kamu hindari seperti asap, makanan olahan dan budaya yang tidak bermanfaat. Ketiganya dapat membuat dirimu teralihkan dari pilihan yang benar-benar sakit.
4. Cancer
Dalam susunan planet hari ini, kamu akan merasa sedikitb tidak terhubung dengan orang lain. Agar kembali membuat tubuhmu terhubung dengan orang-orang, pastikan kamu melakukan olahraga pekan ini dan ambil nafas dalam-dalam. Peredaran darah yang baik dapat membuat hidupmu tetap baik.
5. Leo
Kamu merasa hidup dan sehat meski tengah sibuk-sibuknya. Tapi coba lanjutkan kebiasaan sehatmu pekan ini seperti makan diet seimbang, kurangi konsumsi roti dan lebih banyak konsumsi air putih. Coba makan makanan ringan tapi singkirkan karbohidrat dan produk dari susu sapi selama lima hari.
6. Virgo
Konfigurasi planet saat ini cukup menguntungkan bagimu, dan ini berarti bahwa keterampilanmu dalam menyeimbangkan hidup mendapatkan dukungan besar. Kamu akan merasa benar-benar sehat dengan pergi ke kelas yoga. Ingatlah untuk minum air sebelum dan sesudahnya untuk membantu mengeluarkan racun pada tubuh.
Baca Juga: Zodiak Kesehatan 29 Januari 2019: Gemini dan Leo Harus Perbaiki Tidur!
Berita Terkait
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Mulai Usia Berapa Anak Boleh Pakai Behel? Ria Ricis Bantah Kabar Moana Pasang Kawat Gigi
-
Varises Mengganggu Penampilan dan Kesehatan? Jangan Panik! Ini Panduan Lengkap Mengatasinya
-
Rahasia Awet Muda Dibongkar! Dokter Indonesia Bakal Kuasai Teknologi Stem Cell Quantum
-
Belajar dari Kasus Ameena, Apakah Permen Bisa Membuat Anak Sering Tantrum?
-
Bukan Sekadar Gadget: Keseimbangan Nutrisi, Gerak, dan Emosi Jadi Kunci Bekal Sehat Generasi Alpha
-
Gerakan Kaku Mariah Carey saat Konser di Sentul Jadi Sorotan, Benarkah karena Sakit Fibromyalgia?
-
Di Balik Rak Obat dan Layar Digital: Ini Peran Baru Apoteker di Era Kesehatan Modern
-
Kesibukan Kerja Kerap Tunda Pemeriksaan Mata, Layanan Ini Jadi Jawaban
-
Langkah Tepat Pengobatan Kanker Ovarium: Masa Remisi Lebih Panjang Hingga Tahunan
-
Katarak yang Tidak Dioperasi Berisiko Meninggal Dunia Lebih Awal, Ini Alasannya