Suara.com - Pernah mengalami sensasi anyang-anyangan? Kondisi ini kerap terjadi pada orang yang mengalami masalah pada saluran kemih.
Istilah anyang-anyangan menggambarkan sensasi nyeri atau perih saat buang air kecil. Dalam medis ini disebut dengan disuria.
Pada perempuan, anyang-anyangan bisa menjadi gejala Infeksi Saluran Kemih (ISK). Sedangkan pada laki-laki, kondisi ini dapat disebabkan oleh uretritis dan kondisi prostat tertentu.
Paling sering, disuria disebabkan oleh infeksi bakteri pada saluran kemih.
Dilansir Mayo Clinic, kondisi medis dan faktor eksternal yang dapat menyebabkan nyeri saat buang air kecil meliputi:
- Batu kandung kemih
- Chlamydia trachomatis
- Sistitis (radang kandung kemih)
- Obat-obatan, seperti yang digunakan dalam pengobatan kanker, yang memiliki efek samping iritasi kandung kemih
- Bulu kemaluan
- Gonorea
- Infeksi ginjal (pielonefritis)
- Batu ginjal
- Prostatitis
- Penyakit menular seksual (PMS)
- Sabun, parfum, dan produk perawatan pribadi lainnya
- Striktur uretra (penyempitan uretra)
- Uretritis (infeksi uretra)
- Infeksi saluran kemih (ISK)
- Vaginitis
- Infeksi jamur (vagina)
Banyak orang sesekali mengalami disuria dalam waktu singkat. Biasanya hal ini disebabkan oleh iritasi, dan tidak perlu diobati, menurut Drugs.
Namun, penderita harus menemui ahli kesehatan Anda jika rasa sakit saat buang air kecil berlangsung lebih lama, parah atau jika terus terjadi.
Berapa lama disuria berlangsung tergantung penyebabnya.
Baca Juga: Sering Anyang-anyangan, Apakah Bisa Sembuh?
Apabila disebabkan oleh ISK, umumnya penyakit ini merspon pengobatan dengan baik dalam beberapa hari.
Jika penyebabnya lebih sulit ditentukan, gejala bisa bertahan leibih lama.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Dont Miss a Beat: Setiap Menit Berharga untuk Menyelamatkan Nyawa Pasien Aritmia dan Stroke
-
Jangan Tunggu Dewasa, Ajak Anak Pahami Aturan Lalu Lintas Sejak Sekarang!
-
Menjaga Kemurnian Air di Rumah, Kunci Hidup Sehat yang Sering Terlupa
-
Timbangan Bukan Segalanya: Rahasia di Balik Tubuh Bugar Tanpa Obsesi Angka
-
Terobosan Baru Atasi Kebutaan: Obat Faricimab Kurangi Suntikan Mata Hingga 75%!
-
5 Pilihan Obat Batu Ginjal Berbahan Herbal, Aman untuk Kesehatan Ginjal dan Ampuh
-
Catat Prestasi, Tiga Tahun Beruntun REJURAN Indonesia Jadi Top Global Distributor
-
Mengenal UKA, Solusi Canggih Atasi Nyeri Lutut dengan Luka Minimal
-
Indonesia di Ambang Krisis Dengue: Bisakah Zero Kematian Tercapai di 2030?
-
Sakit dan Trauma Akibat Infus Gagal? USG Jadi Solusi Aman Akses Pembuluh Darah!