Suara.com - Hingga hari ini klaster keluarga virus corona masih terus terjadi di berbagai daerah. Untuk mencegah penularan, ahli kini menyarankan memakai masker meski hanya di dalam rumah.
Sementara itu, seorang perempuan mengaku mencium bau anyir usai dinyatakan positif virus corona. Dua berita tadi merupakan kabar terpopuler di kanal health Suara.com. Berikut ini kabar terpopuler lainnya.
1. Cegah Penularan Virus Corona, Ahli Sarankan Tetap Pakai Masker di Rumah
Pakai masker dan menjaga jarak sosial adalah langkah untuk melindungi tubuh dari virus corona Covid-19. Karena itu, semua orang disarankan untuk memakai masker selama di luar ruangan atau keluar rumah untuk melindungi dirinya.
Langkah itu bisa membantu mengurangi risiko infeksi virus corona Covid-19 hampir 50 persen. Tetapi, perlukah memakai masker ketika berada di satu ruangan bersama keluarga atau saudara?
2. Akibat Terinfeksi Virus Corona, Wanita ini Mencium Bau Anyir
Semakin banyak laporan tentang pasien virus corona Covid-19 yang mengalami gejala berupa hilangnya indra penciuman.
Seorang wanita dari Kent menceritakan pengalamannya dengan para ilmuwan, yang menunjukkan kehilangan indra penciuman sebagai gejala awal virus corona Covid-19.
Baca Juga: 2 Gay Mesum di Wisma Atlet akan Diserahkan ke Polisi Usai Negatif Covid-19
3. Studi: Konsisten Pakai Masker Berisiko Alami Masalah Mental Lebih Rendah
Mengenakan masker selama pandemi virus corona Covid-19 memang dapat mengurangi risiko penularan SARS-Cov-2, virus corona penyebab Covid-19. Namun, pemakai masker secara konsisten nyatanya juga dilaporkan memiliki kesejahteraan mental lebih baik.
Melansir dari Medical News, sebuah tim peneliti di University of Edinburgh, Inggris, menemukan bahwa pemakaian masker secara konsisten dikaitkan dengan kesejahteraan mental yang lebih baik. Penelitian ini telah ditayangkan pada medRxiv.
4. Filipina Cetak Rekor Kasus Baru Terendah, Bagaimana dengan Indonesia?
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli