Suara.com - Pemerintah Uganda tengah melakukan uji klinis terhadap obat Covid-19. Bukan buatan luar negeri, Uganda mengatakan obat yang diuji merupakan produk sendiri alias buatan dalam negeri.
Dilansir Anadolu Agency, Presiden Uganda Yoweri Kaguta resmi meluncurkan uji klinis pertama untuk obat Covid-19 di Rumah Sakit Mulago.
Produk alami yang ditanam di dalam negeri ini diinovasi dan dikembangkan oleh para ilmuwan dengan bekerja sama dengan Kementerian Kesehatan Uganda, Sekolah Kesehatan Masyarakat Universitas Makerere, dan Rumah Sakit Mulago,
Kaguta memberi selamat kepada para ilmuwan yang terlibat dalam terobosan melawan virus korona.
Dia juga berjanji untuk memprioritaskan sektor kesehatan selama masa jabatan berikutnya.
Menteri Kesehatan Jane Ruth Aceng mengatakan uji coba ini juga akan memvalidasi standardisasi konten dan replikasi, setelah itu akan diluncurkan untuk produksi industri dan penggunaan luas.
“Produk telah melalui langkah-langkah jaminan kualitas dan mendapatkan semua sertifikat dan persetujuan yang diperlukan untuk digunakan pada manusia. Produk tersebut telah disetujui oleh Otoritas Obat Nasional, Biro Standar Nasional Uganda, dan Dewan Sains dan Teknologi Nasional,” jelas Aceng.
Sejauh ini, Uganda telah melaporkan 39.188 kasus Covid-19 termasuk 318 kematian.
Baca Juga: Kerja Sama, Ilmuwan Turki dan China Mulai Penelitian Obat Virus Corona
Berita Terkait
-
Ramalan Kiamat di Uganda: Ratusan Warga Tinggalkan Rumah dan Masuk Hutan
-
Terbuai Ramalan Kiamat Seorang Pastor, Ratusan Warga Rela ke Hutan Tinggalkan Segalanya
-
Bakar Buku Kontes Kecantikan, Ivan Gunawan Fokus Bangun Masjid di Uganda Sebagai Warisan
-
Cerita di Balik Masjid Ivan Gunawan di Uganda, Ternyata Uang dari Deddy Corbuzier?
-
Apa itu Virus Dinga Dinga yang Meledak di Uganda? Gejalanya Bikin Tubuh Wanita 'Menari' Tak Terkendali
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa
-
Tak Melambat di Usia Lanjut, Rahasia The Siu Siu yang Tetap Aktif dan Bergerak