Suara.com - Kota Wuhan di China kembali merasa khawatir jika virus corona penyebab sakit Covid-19 kembali menjangkiti warganya. Karena itu, mereka memutuskan untuk melakukan tes masif ke seluruh penduduk Wuhan.
Di sisi lain, pemerintah Indonesia memutuskan untuk memperpanjang aturan PPKM hingga 9 Agustus 2021 mendatang. Bagi kalian yang sudah gatal ingin bergerak, coba lihat cara olahraga antiribet berikut ini!
Berita mengenai Wuhan khawatir Covid-19 kembali dan cara olahraga tanpa ribet saat PPKM masuk dalam daftar berita kanal Health paling populer di Suara.com edisi Rabu, 8 Agustus 2021 berikut ini.
1. Update Covid-19 Global: Takut Corona Kembali, Wuhan Akan Tes Seluruh Populasi
Update Covid-19 global mencatat bagaimana angka infeksi di seluruh dunia telah menyentuh 200 juta. Tercatat ada 601.155 penambahan kasus positif Covid-19 di seluruh dunia, dalam 24 jam terakhir.
Angka kematian akibat Covid-19 juga bertambah 9.699 orang, yang secara total telah menyebabkan 4,25 juta jiwa kehilangan nyawa.
2. Nggak Ribet, Olahraga di Rumah saat PPKM Cukup dengan 3 Gerakan Ini
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Level 4 kembali diperpanjang Presiden Jokowi hingga 9 Agustus 2021 mendatang, yang artinya kita masih akan lebih sering berkegiatan di rumah. Meski begitu, olahraga tidak boleh alpa dilakukan.
Baca Juga: Kritik Perubahan Warna Pesawat Kepresidenan, Andi Arief: Biru Langit Kamuflase Keamanan
Dokter spesialis olahraga dr. Angelica Anggunadi, Sp.KO mengatakan tidak perlu melakukan olahraga berat atau intensitas tinggi untuk menjaga daya tahan tubuh, tapi cukup dengan berjalan, meloncat dan berlari di dalam rumah.
3. Studi: Anak-Anak Berisiko Kecil Alami Gejala Jangka Panjang Covid-19
Sebuah studi baru menunjukkan bahwa anak-anak memiliki kemungkinan kecil mengalami gejala jangka panjang Covid-19.
Penelitian yang disusun oleh King's College London (KCL) ini menyatakan bahwa anak-anak mayoritas sembuh dalam satu minggu.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar