Suara.com - Saat mandi, semua orang pasti tidak lupa untuk mencuci wajahnya. Hal ini mungkin sangat biasa dan bukan merupakan masalah besar. Tapi faktanya, mencuci wajah setiap kali mandi bukanlah cara terbaik untuk menjaga kesehatan kulit Anda.
Karena, kulit wajah Anda lebih sensitif daripada kulit tubuh. Terutama, ketika Anda senang mandi air dingin. Alangkah baiknya, Anda menjauhkan wajah dari aliran pancuran air dingin.
Berikut ini dilansir dari Bright Side, efek mencuci wajah setiap mandi.
1. Memperburuk jerawat
Mandi air panas yang lama bisa menghilangkan minyak alami yang dibutuhkan kulit untuk tetap sehat dan terlihat baik. Jika kulit Anda sudah kering, mencuci wajah setiap kali mandi hanya akan memperburuk masalah jerawat. Memakai pelembab untuk meredakan sensasi kering pada kulit juga akan membuatnya rentan terhadap jerawat dan infeksi kulit lainnya.
2. Mengubah warna kulit
Mencuci wajah setiap kali mandi akan membuat kulit Kemerahan. Air panas untuk mandi menyebabkan pembuluh darah di wajah melebar, sehingga merusak kapiler rapuh di pipi. Pada gilirannya, hal ini menyebabkan jaringan kapiler terlihat atau rosacea.
3. Menyebabkan kerutan dini
Anda mungkin pernah memperhatikan jari-jari menjadi lebih keriput setelah mandi air panas. Hal ini terjadi karena air panas menghilangkan kelembapan dari kulit Anda dan merusak lapisan pelindung kulit yang mengunci kelembapan. Begitu pula kulit wajah Anda, mencucinya dengan air panas bisa terlalu sering bisa menyebabkan kulit wajah cepat menua.
Baca Juga: Virus Corona Covid-19 vs RSV, Kenali Perbedaan Gejalanya!
4. Kulit lebih sensitif
Mencuci wajah setiap kali mandi bisa berdampak negatif pada kulit, yakni membuat kulit kering dan sensitif. Lebih baik, hindari mandi air panas pada bulan-bulan musim dingih yang membuat kulit rentan kering serta iritasi.
5. Kulit gatal
Banyak orang merasa kulit wajahnya lebih gatal setalah lama mandi. Tapi, sensasi ini mungkin hanya berlangsung singkat. Berbeda ketika Anda mandi air panas, kulit wajah Anda mungkin akan terasa lebih gatal hingga mengelupas.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Waspada "Diabesity", Mengapa Indonesia Jadi Sarang Penyakit Kombinasi Diabetes dan Obesitas?
-
Gaya Hidup Modern Picu Kelelahan, Inovasi Wellness Mulai Dilirik Masyarakat Urban
-
Rahasia Anak Tumbuh Percaya Diri dan Kreatif, Jessica Iskandar Beberkan Kuncinya
-
BRIN Uji Rokok Elektrik: Kadar Zat Berbahaya Lebih Rendah, Tapi Perlu Pengawasan
-
Sering Luput Dari Perhatian Padahal Berbahaya, Ketahui Cara Deteksi dan Pencegahan Aritmia
-
Vape Bukan Alternatif Aman: Ahli Ungkap Risiko Tersembunyi yang Mengintai Paru-Paru Anda
-
Kesehatan Perempuan dan Bayi jadi Kunci Masa Depan yang Lebih Terjamin
-
8 Olahraga yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Tubuh Jadi Lebih Bugar
-
Cara Efektif Mencegah Stunting dan Wasting Lewat Nutrisi yang Tepat untuk Si Kecil
-
Kisah Pasien Kanker Payudara Menyebar ke Tulang, Pilih Berobat Alternatif Dibanding Kemoterapi