Suara.com - BPOM Amerika Serikat yakni Food and Drug Administration (FDA) akhirnya mengizinkan vaksin Pfizer untuk anak usia 5 hingga 11 tahun.
Mengutip Channel News Asia, Sabtu (30/10/2021) izin ini membuat vaksin Pfizer jadi vaksin pertama yang diberikan untuk anak kecil di Amerika Serikat.
Meski begitu suntikan vaksin ini tidak lantas bisa langsung didapatkan, karena Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS atau CDC masih belum mengeluarkan rekomendasi saran pemberian.
Rekomendasi ini rencananya nanti akan didiskusikan para panelis CDC dalam pertemuan Selasa, 2 November 2021 mendatang.
Rencananya Pfizer akan mulai mengirimkan botol berisi vaksin untuk anak 5 hingga 11 tahun pada Sabtu ke apotek, kantor dokter anak, dan tempat lain rencana suntikan vaksin diberikan.
Keputusan FDA ini diharapkan bisa membuat vaksin tersedia untuk 28 juta anak Amerika, dan membuat mereka kembali menjalani sekolah tatap muka.
FDA sendiri mengizinkan vaksin Pfizer untuk anak 5 hingga 11 tahun, dengan dosis 10 mikrogram. Jumlah dosis ini lebih rendah 30 mikrogram dari vaksin asli untuk anak 12 tahun ke atas.
Menurut para panelis FDA, dosis yang sedikit ini bantu mencegah beberapa efek samping yang jarang terjadi, seperti di antaranya peradangan jantung atau miokarditis.
Seperti diketahui, peradangan jantung ini yang kerap dikaitkan dengan vaksin Pfizer dan Moderna, yang diberikan pada usia muda.
Baca Juga: Urus Adminduk di Kantor Disdukcapil, Warga Musi Banyuasin Dapat Bonus Vaksin Covid-19
Berita Terkait
-
Pemantauan Aktif Vaksinasi Dengue di DKI Jakarta: Kolaborasi Menuju Nol Kematian 2030
-
Udang Beku RI Ditarik AS Karena Diduga Tercemar Radioaktif, Mendag Busan Mengakui
-
Benarkah Vaksinasi Campak Bisa Picu Kecacatan Anak? Ini Penjelasan Dokter
-
Profil Carina Joe, Pahlawan Vaksin Covid-19 Raih Bintang Jasa Utama dari Presiden Prabowo
-
Vaksinasi Melonjak, Cuci Tangan Meningkat: Rahasia Keluarga Sehat Ternyata Ada di Tangan Ayah!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Terobosan Penanganan Masalah Bahu: Dari Terapi Non-Bedah hingga Bedah Minim Invasif
-
Cuaca Berubah-ubah Bikin Sakit? Ini 3 Bahan Alami Andalan Dokter untuk Jaga Imunitas!
-
Review Lengkap Susu Flyon: Manfaat, Komposisi, Cara Konsumsi dan Harga Terbaru
-
BPOM: Apotek Jangan Asal Berikan Antibiotik ke Pembeli, Bahaya Level Global
-
Teknologi Jadi Kunci: Ini Pendekatan Baru Cegah Stunting dan Optimalkan Tumbuh Kembang Anak
-
Gak Perlu Marah di Grup WA Lagi, Call Centre 127 Siap Tampung Keluhan Soal Program MBG
-
5 Pilihan Sampo untuk Dermatitis Seboroik, Mengatasi Gatal dan Kulit Kepala Sensitif
-
Alasan Penting Dokter Bukan Cuma Perlu Belajar Pengobatan, Tapi Juga 'Seni' Medis
-
Dokter Kandungan Akui Rahim Copot Nyata Bisa Terjadi, Bisakah Disambungkan Kembali?
-
Klinik Safe Space, Dukungan Baru untuk Kesehatan Fisik dan Mental Perempuan Pekerja