Suara.com - 3 Desember selalu diperingati sebagai Hari Disabilitas Internasional atau International Day of Persons with Disabilities (IDPD).
Hari tersebut dianggap sebagai momen terbaik mengingatkan hak para disabilitas untuk diberikan kesempatan berkarya dan berkarir selaiknya orang normal pada umumnya.
Berikut fakta menarik yang berhasil dirangkum Suara.com, Jumat (3/12/2021) terkait kaum disabilitas dan sejarah Hari Disabilitas Internasional.
1. Mayoritas Tinggal di Negara Berkembang
Pada Hari Disabilitas Internasional 2021, United National mengeluarkan data bahwa dari total 7 miliar penduduk dunia, 15 persen di antaranya adalah orang dengan disabilitas.
Mirisnya 80 persen dari total orang dengan disabilitas itu, mereka tinggal di negara berkembang.
2. Peringatan Dimulai sejak 1992
Sejarah awal mulanya Hari Disabilitas diperingati pada 1922, dan diproklamasikan oleh resolusi Majelis Umum PBB 47/3. Tujuannya untuk meningkatkan awarness terkait hak dan kesejahteraan para penyandang disabilitas di semua bidang kehidupan masyarakat.
Sehingga para penyandang disabilitas harus dilibatkan dalam setiap aspek kehidupan seperti politik, sosial, ekonomi dan budaya.
3. Tema Peringatan Hari Disabilitas 2021
Tema IDPD di 2021 ini, yakni tentang partisipasi dan keterlinatan penyandang disabilitas menuju dunia pascaCovid-19. Lewat tema ini, harapannya para penyandang disabilits mendapat fasilitas inklusif, mudah diakses dan terus menerus diterapkan atau berkelanjutan.
4. Digelar Secara Virtual
Lantaran masih dalam rangka pandemi, PBB memperingati hari disabiliits secara virtual, sekaligus menyampaikan pesan untuk mengurangi ketimpangan melalui teknologi.
Harapannya, jangan sampai di era digital saat ini teknologi jiga menjadi tempat yang jugas tidak ramah. Apalagi di era digital, seperti media sosial yang harus turut mendukung para penyandang disabilitas.
Baca Juga: Hari Disabilitas Internasional, Ini 5 Pesan Penting dari WHO Tentang Disabilitas
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Terobosan Penanganan Masalah Bahu: Dari Terapi Non-Bedah hingga Bedah Minim Invasif
-
Cuaca Berubah-ubah Bikin Sakit? Ini 3 Bahan Alami Andalan Dokter untuk Jaga Imunitas!
-
Review Lengkap Susu Flyon: Manfaat, Komposisi, Cara Konsumsi dan Harga Terbaru
-
BPOM: Apotek Jangan Asal Berikan Antibiotik ke Pembeli, Bahaya Level Global
-
Teknologi Jadi Kunci: Ini Pendekatan Baru Cegah Stunting dan Optimalkan Tumbuh Kembang Anak
-
Gak Perlu Marah di Grup WA Lagi, Call Centre 127 Siap Tampung Keluhan Soal Program MBG
-
5 Pilihan Sampo untuk Dermatitis Seboroik, Mengatasi Gatal dan Kulit Kepala Sensitif
-
Alasan Penting Dokter Bukan Cuma Perlu Belajar Pengobatan, Tapi Juga 'Seni' Medis
-
Dokter Kandungan Akui Rahim Copot Nyata Bisa Terjadi, Bisakah Disambungkan Kembali?
-
Klinik Safe Space, Dukungan Baru untuk Kesehatan Fisik dan Mental Perempuan Pekerja