Suara.com - Manfaat probiotik untuk membantu kesembuhan pasien Covid-19 menjadi berita hits kesehatan paling banyak dibaca hari ini, Senin (31/1/2021).
Ada juga manfaat buah merah Papua untuk kesehatan hingga gejala Covid-19 yang memburuk jika keseringan olahraga.
Simak rangkuman berita kesehatan menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.
1. Probiotik Terbukti Membantu Pasien Covid-19 Cepat Pulih, Begini Hasil Penelitiannya
Probiotik memiliki banyak manfaat untuk kesehatan kita. 'Bakteri baik' ini dapat terkandung di dalam suplemen, yogurt, minuman, maupun sncak bar.
Fungsi probiotik adalah membantu mencegah bakteri jahat menginfeksi usus kita dan meningkatkan sek kekebalan usus. Namun ternyata, efeknya tidak hanya sampai usus saja.
2. 5 Manfaat Buah Merah Papua untuk Kesehatan, Salah Satunya Bisa Mencegah HIV/AIDS
Buah merah atau yang memiliki nama ilmiah Papandus conoideus merupakan buah yang berasal dari tanah Papua. Masyarakat Wamena sering menyebut buah ini sebagai kuansu, tapi ada juga yang menyebut buah ini sebagai buah keajaiban. Pasalnya buah merah mampu menyebuhkan banyak penyakit, bahkan sampai penyakit yang serius sekalipun. Buah merah memiliki banyak nutrisi sehingga dapat memberikan manfaat bagi anda.
Baca Juga: Probiotik Terbukti Membantu Pasien Covid-19 Cepat Pulih, Begini Hasil Penelitiannya
Ditambah lagi buah merah mengandung antioksidan dan asam lemak (omega 3 dan omega 9) yang dapat membantu tubuh dalam menangkal radikal bebas yang dapat menyebabkan kerusakan sel. Berikut, hallosehat melansir 5 manfaat buah merah dari Papua bagi Kesehatan.
3. Awas, Gejala Virus Corona Covid-19 Ini Lebih Buruk Bila Keseringan Olahraga
Infeksi virus corona Covid-19 tidak hanya terbatas pada sistem pernapasan. Penyakit ini bisa menyebabkan beragam gejala yang bisa mempengaruhi bagian mana pun dari tubuh.
Beberapa gejala virus corona Covid-19 bisa hilang dalam 15 hari, tetapi ada pula gejala yang bertahan lebih lama.
Berita Terkait
-
4 Night Cream Probiotik untuk Pulihkan Kulit Breakout, Bangun Auto Glowing!
-
Nikmat Sekaligus Sehat, Restoran Ini Sajikan Kolaborasi Menu Spesial Ayam Probiotik
-
Waspada! Menkes Sebut Campak 18 Kali Lebih Menular dari COVID-19, KLB Mengancam Sejumlah Wilayah
-
4 Serum Probiotik, Solusi Rawat Skin Barrier Sehat dan Kulit Terhidrasi!
-
5 Rekomendasi Moisturizer Probiotik Terbaik agar Wajah Sehat Skin Barrier Kuat
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Alasan Penting Dokter Bukan Cuma Perlu Belajar Pengobatan, Tapi Juga 'Seni' Medis
-
Dokter Kandungan Akui Rahim Copot Nyata Bisa Terjadi, Bisakah Disambungkan Kembali?
-
Klinik Safe Space, Dukungan Baru untuk Kesehatan Fisik dan Mental Perempuan Pekerja
-
Mengubah Cara Pandang Masyarakat Terhadap Spa Leisure: Inisiatif Baru dari Deep Spa Group
-
Terobosan Baru Lawan Kebutaan Akibat Diabetes: Tele-Oftalmologi dan AI Jadi Kunci Skrining
-
5 Buah Tinggi Alkali yang Aman Dikonsumsi Penderita GERD, Bisa Mengatasi Heartburn
-
Borobudur Marathon Jadi Agenda Lari Akhir 2025
-
Waspada Konsumsi Minuman Soda Diet, Temuan Terbaru Sebut Risiko Penyakit Hati Naik hingga 60%
-
Inovasi Kedokteran Gigi yang Siap Ubah Layanan Kesehatan Mulut Indonesia
-
Waspada "Diabesity", Mengapa Indonesia Jadi Sarang Penyakit Kombinasi Diabetes dan Obesitas?