Suara.com - Gejala kolesterol tinggi pada kuku kaki Anda menjadi berita terpopuler kesehatan hari ini, Selasa (22/3/2022).
Ada juga tanggapan pakar epidemiologi tentang Indonesia yang bebas karantina mulai hari ini hingga manfaat singing bowl yang viral dipakai pawang hujan Mandalika.
Simak rangkuman berita kesehatan menarik lainnya dari Suara.com, berikut ini.
1. Cek Kuku Kaki Kamu Sekarang! Dua Tanda Ini Bisa Jadi Gejala Kolesterol Tinggi
Gejala kolesterol tinggi seringkali tidak diketahui dan bisa sangat berbahaya.
Ketika timbunan lemak mulai menyumbat arteri, kuku kaki seseorang mungkin mengalami beberapa perubahan yang menunjukkan potensi risiko. Dr Sami Firoozi, konsultan ahli jantung di Harley Street Clinic, mengatakan ada dua tanda peringatan utama yang terkait dengan kolesterol tinggi yang dapat ditemukan saat melihat kuku kaki.
2. Mulai Hari Ini Indonesia Bebas Karantina! Epidemiolog Ingatkan Pakai Masker Jangan Sampai Kendor
Pemerintah Indonesia berencana memperluas kebijakan bebas karantina bagi pelaku perjalanan luar negeri (PPLN) di bernagai daerah. Keputusan itu setelah uji coba bebas karantina di Bali, Batam, dan Bintan dinilai berhasil.
Baca Juga: STOP PRESS! Indonesia Bebas Karantina Mulai Hari Ini
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan, kebijakan itu akan diatur resmi melalui Surat Edaran Satgas Penanganan Covid-19 tentang Protokol Kesehatan PPLN.
3. Singing Bowl yang Dipakai Rara Pawang Hujan MotoGP Mandalika Viral, Ternyata Punya 5 Manfaat Kesehatan Ini
Aksi Rara Istiani sebagai pawang hujan di Sirkuit Pertamina Mandalika dalam acara MotoGP menyita perhatian publik. Salah satu aksinya yang menjadi perhatian ketika membunyikan mangkuk berwarna keemasan atau singing bowl guna menghentikan hujan.
Ternyata, mangkuk yang dibawa oleh Rara Istiani itu menyimpan banyak manfaat kesehatan fisik dan mental yang tak terduga.
Berita Terkait
-
Waspada! Menkes Sebut Campak 18 Kali Lebih Menular dari COVID-19, KLB Mengancam Sejumlah Wilayah
-
Bukan Cuma Pegal di Leher! Kenali 7 Gejala Kolesterol Tinggi yang Muncul Saat Kondisi Sudah Parah
-
Waspada! Ini 4 Gejala Kolesterol Tinggi yang Bisa Terlihat di Mata
-
5 Gejala Kolesterol Tinggi, Waspada Setelah Idul Adha Akibat Konsumsi Daging Berlebihan
-
Makan Daging Tak Terkontrol? Waspadai Gejala Kolesterol Tinggi Berikut Ini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya