Konsumsi obat yang terlalu sering dalam jumlah banyak bisa membuat ginjal bekerja keras sehingga mudah rusak. Oleh karena itu, selalu konsumsi obat sesuai aturan pakainya pada kemasan atau resep dokter.
4. Tidak merokok
Sudah menjadi rahasia umum bahwa kandungan rokok dapat merusak tubuh, termasuk ginjal. Hal ini tentu saja juga berlaku untuk rokok elektrik.
Ketika merokok, jantung perlu kerja lebih keras agar darah terpompa. Kondisi ini akan meningkatkan risiko hipertensi yang bisa menyebabkan sakit ginjal.
5. Batasi asupan gula
Meski teras manis, asupan gula berlebih nyatanya bisa meningkatkan risiko gagal ginjal. Dalam satu hari, Anda hanya disarankan mengonsumsi kurang lebih 3,5 sendok teh.
6. Penuhi kebutuhan air putih
Meski terkesan sederhana, nyatanya banyak orang yang suka lupa minum air putih. Padahal, air putih bermanfaat untuk menjaga fungsi ginjal.
Oleh karena itu, pastikan untuk minum air putih setidaknya delapan gelas setiap harinya.
Baca Juga: Pil Pahit Alvin Lim Dijeblokan ke Penjara oleh Istri Sendiri, Dituding Lakukan Penculikan Anak
7. Hindari makanan olahan dengan pengawet, perasa, dan pewarna
Sudah menjadi rahasia umum bahwa makanan dengan pengawet, perasa, dan pewarna tidak baik bagi tubuh.
Berbagai zat tambahan tersebut juga membuat ginjal bekerja lebih keras sehingga membuatnya mudah rusak.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
Terkini
-
Kemendagri Dorong Penurunan Angka Kematian Ibu Lewat Penguatan Peran TP PKK di Daerah
-
Gaya Hidup Modern Bikin Diabetes di Usia Muda Meningkat? Ini Kata Dokter
-
Saat Kesehatan Mata Jadi Tantangan Baru, Ini Pentingnya Vision Care Terjangkau dan Berkelanjutan
-
Bikin Anak Jadi Percaya Diri: Pentingnya Ruang Eksplorasi di Era Digital
-
Rahasia Tulang Kuat Sejak Dini, Cegah Osteoporosis di Masa Tua dengan Optimalkan Pertumbuhan!
-
Terobosan Baru! MLPT Gandeng Tsinghua Bentuk Program AI untuk Kesehatan Global
-
Ubah Waktu Ngemil Jadi "Mesin" Pembangun Ikatan Anak dan Orang Tua Yuk!
-
Kasus Kanker Paru Meningkat, Dunia Medis Indonesia Didorong Adopsi Teknologi Baru
-
Osteoartritis Mengintai, Gaya Hidup Modern Bikin Sendi Cepat Renta: Bagaimana Solusinya?
-
Fraud Asuransi Kesehatan: Rugikan Triliunan Rupiah dan Pengaruhi Kualitas Layanan Medis!