- Anagata hadirkan linen medis antivirus pertama di Indonesia untuk kurangi risiko infeksi silang di rumah sakit.
- Produk dilengkapi teknologi Smart Temp, water repellent, dan stain away, tetap nyaman serta efisien saat dipakai dan dicuci.
- Berdiri 2022, Anagata sudah tersertifikasi internasional dan fokus jadi pionir tekstil medis nasional.
Dengan begitu, fungsi linen medis menjadi lebih luas, melindungi, menenangkan, sekaligus meningkatkan pengalaman pasien selama perawatan.
Produk Anagata juga hadir dalam berbagai bentuk baju medis, sprei, gorden, selimut, hijab medis, hingga uniform tenaga kesehatan. Desain pun diperhatikan dengan seksama, termasuk untuk rumah sakit syariah yang mengharuskan pasien tetap menjaga auratnya.
Sertifikasi dan Standar Internasional
Di tengah banyaknya klaim antibakteri yang tidak terbukti, Anagata menegaskan komitmennya pada transparansi dan standar tinggi.
“Banyak pabrikan mengklaim antibakteri, tapi tidak bisa membuktikan. Karena itu, saya tidak pernah mengeluarkan kain antibakteri yang belum jelas sertifikasinya. Sementara Anagata sudah certified, bahkan berstandar internasional,” tegas Dian.
Dengan sertifikasi internasional, mulai dari Oeko-Tex hingga halal, produk Anagata memastikan keamanan dan kepercayaan baik bagi pasien maupun rumah sakit yang menggunakannya.
Digitalisasi Pengelolaan Linen
Tak hanya pada produk, inovasi Anagata juga masuk ke manajemen operasional. Anagata telah menerapkan RFID (Radio Frequency Identification) untuk pelacakan linen secara real-time.
Teknologi ini memudahkan rumah sakit dalam inventori, proses laundry, hingga pengelolaan finansial, sekaligus mendukung transparansi dan akuntabilitas layanan.
Baca Juga: 5 Artis Berobat di Mount Elizabeth Singapura, Ada yang Bayar Rp195 Juta per Malam!
Dengan sistem ini, setiap potong kain bisa dilacak siklus hidupnya—dari distribusi, penggunaan, pencucian, hingga akhir pemakaian. Transparansi ini menjadi nilai tambah penting bagi rumah sakit yang ingin meningkatkan efisiensi sekaligus mengurangi potensi kebocoran biaya.
Fokus pada Medis, Buka Peluang ke Sektor Lain
Secara global, teknologi HeiQ sudah digunakan oleh lebih dari 300 merek di berbagai segmen, mulai dari sportswear, fashion, outdoor, hingga medis. Untuk Indonesia, Anagata adalah satu-satunya brand yang memegang lisensi eksklusif HeiQ untuk pasar medis.
“Tidak menutup kemungkinan Anagata juga merambah sektor lain seperti hotel sesuai kebutuhan pasar. Namun, untuk saat ini fokus utama tetap pada bidang medis,” tutup Eric.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan