Suara.com - Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka mengakui sudah bertemu dengan Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Puan Maharani sebelum pengumuman dari Prabowo Subianto terkait capres dan cawapres di Jakarta, Minggu (22/10/2023) petang.
"Saya sudah berkomunikasi dengan mbak Puan pada Jumat malam," kata Gibran di Solo, Jawa Tengah, Senin (23/10/2023).
Menurut dia, pertemuan tersebut tidak hanya dilakukan dengan Puan tetapi juga Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo di Pilpres 2024 Arsjad Rasjid.
Meski demikian, ia enggan menjelaskan pembahasan pada pertemuan tersebut. Termasuk apakah pada pertemuan tersebut ia pamit sebagai kader PDIP.
"Sudah saya komunikasikan. Mbak Puan kan sudah cerita juga waktu di Surabaya," katanya sebagaimana dilansir Antara.
Ia hanya memastikan akan mengikuti mekanisme yang ada usai Prabowo mengumumkan Gibran menjadi bakal calon wakil presiden yang akan mendampinginya pada Pemilihan Presiden 2024.
"Saya akan mengikuti mekanisme yang ada," katanya.
Sementara itu, meski sudah ada pengumuman tersebut, ia memastikan akan menyelesaikan pekerjaan sebagai Wali Kota Surakarta, termasuk pembangunan di Kota Solo.
"Insya Allah lanjut, aku tak ngawal terus," katanya.
Berita Terkait
-
Mardani PKS Kasih Selamat untuk Prabowo yang Pilih Gibran; Terlepas dari Penolakan Rakyat Terhadap Politik Dinasti
-
PDIP Sindir Gibran: Mahasiswa Aja Perlu Pengalaman Buat Dapat Gelar S3, Apalagi Mimpin Negara
-
Buru-buru Masuk Ruang Kerja, Gibran Irit Bicara Soal Jadi Cawapres Prabowo Subianto
-
Alasan Gibran Tak Hadiri Deklarasi Cawapres Prabowo: Ngrampungke Gawean
-
FX Rudy Ungkap Komunikasi Terakhir dengan Gibran, Singgung Permintaan Izin
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024