Suara.com - Warga Ambon beramai-ramai mendatangi lokasi kunjungan calon presiden atau capres Anies Baswedan di kota Ambon, Maluku. Mereka ada yang datang dari subuh hari bahkan ada yang juga sengaja datang dengan menggunakan pesawat terbang.
Hal ini terungkap di salah satu video yang tengah viral di media sosial. Beberapa warga ditanya mengapa mau berdesak-desakan mengunjungi lokasi kampanye Anies Baswedan.
"Sejak kapan di sini, nunggu pak Anies dari jam berapa?," tanya kepada pendukung.
Baca juga:
Bergantian para pendukung mengungkapkan jika sudah datang ke lokasi kampanye dari subuh. Tidak hanya dari subuh hari, para pendukung pun mengaku sengaja datang dengan menggunakan pesawat terbang.
"Kenapa nunggu pak Anies?," tanya kepada pendukung.
"Saya sengaja datang ingin ketemu pak Anies, ada stu jam dari sini, naik pesawat. Berempat kami naik pesawat,"ujar pendukung tersebut.
Adapun pendukung ini mengungkapkan sengaja datang ke lokasi kampanye Anies Baswedan karena ingin Indonesia mengalami perubahan.
"Insya Allah Indonesia dukung pak Anies,"ujarnya sembari sengaja datang sangat ingin bertemu Anies Baswedan.
Lalu pendukung ini mengungkapkan jika Anies Baswedan ialah sosok yang pintar dan akan menjadi pemimpin Indonesia.
Tag
Berita Terkait
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Anies Desak Banjir Sumatera Ditetapkan Jadi Bencana Nasional
-
Pakar UIKA Dukung Anies Desak Status Bencana Nasional untuk Aceh dan Sumatera
-
Pesan Anies Baswedan untuk Relawan Muda: Demokrasi Tumbuh dari Warga yang Mau Turun Tangan
-
Gelaran Reuni Akbar 212 di Monas
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024