Suara.com - Acara Desak Anies yang dijadwalkan diadakan di Museum Diponegoro Sasana Wiratama, Yogyakarta, terpaksa pindah.
Pasalnya, izin acara di lokasi tersebut dicabut. Pengumuman itu disampaikan oleh akun X @UbahBareng.
Capres nomor urut 1, Anies Baswedan pun mengomentari soal pencabutan izin mendadak acara 'Desak Anies'. Dirinya mengaku sudah sering mendapati izin penyelenggaraan kegiatan dicabut.
"Kami sudah sering dicabut-cabut, tapi tetap jalan terus. Kami sering dihambat-hambat nanti pasti ketemu jalannya," kata Anies melansir suarajogja.id, Selasa (23/1/2024).
Baca Juga:
Gibran Sebut Tesla Gunakan Nikel, Ahok Malah Bilang Begini
Gibran Rakabuming Gimik Celingak-celinguk Saat Debat, Kiky Saputri: Jangan Bilang Terinspirasi Aku
Viral Rekaman Suara Surya Paloh Marahi Anies, Timnas AMIN: Sangat Jelas Hoaks!
Mantan Gubernur DKI Jakarta ini mengaku bahwa niat baik akan selalu menumbuhkan jalan baru.
"Seberat-seberat tantangan yang saya hadapi masih berat dari keluarga di Indonesia. Sesulit-sulitnya tantangan yang kami hadapi masih lebih sulit anak muda mencari pekerjaan," tegas Anies.
Oleh karena itu, Anies meminta kepada pendukungnya agar tidak ragu dan khawatir dengan pencabutan izin-izin yang sering mereka alami.
"Negara ini adalah republik yang merdeka, sehingga tidak boleh ada larangan berserikat dan berkumpul. Oleh karena semakin yakin bahwa perubahan itu semakin dibutuhkan dan hal itu tidak bisa dibiarkan begitu saja," katanya.
Berita Terkait
- 
            
              Mengintip Museum Papua yang Dikunjungi Anies Baswedan di Jerman, Punya Ratusan Artefak
 - 
            
              PSIM Yogyakarta Melesat Tiga Besar Super League Usai Tundukkan Persik Kediri 2-1 di Bantul
 - 
            
              Aksi Nyata Sobat Bumi UNY, Wujud Kepedulian Mahasiswa untuk Desa dan Alam
 - 
            
              Anton Fase Comeback! PSIM Yogyakarta Siap Tempur Kontra Persik di Pekan Ke-10 BRI Super League
 - 
            
              PSIM Yogyakarta Punya Kabar Baik Jelang Lawan Persik Kediri
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
 - 
            
              Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
 - 
            
              Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
 - 
            
              Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
 - 
            
              Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
 - 
            
              MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
 - 
            
              Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
 - 
            
              Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
 - 
            
              Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
 - 
            
              Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024