Suara.com - Capres Ganjar Pranowo diketahui berkegiatan dan blusukan di Kota Solo, Kamis (8/2/2024).
Ganjar menyempatkan jalan pagi dan menyapa warga di kawasan Stadion Manahan yang juga kampung cawapres Gibran Rakabuming Raka.
Ia blusukan menyusuri kampung-kampung sambil menyapa semua warga yang ditemuinya. Kehadiran politisi PDI Perjuangan itu disambut meriah Ganjar.
Baca Juga:
Ahok Bongkar Dalang Pemenjaraan Dirinya, Benarkah Sosok Ini?
Ibu Kota Pindah ke Kaltim, Jokowi Tak Teruskan Cita-cita Soekarno, Ahok: Harusnya Kalteng
"Eh ada Pak Ganjar. Pak mampir Pak, sudah lama nggak ketemu bapak. Saya fans bapak nih. Foto dulu Pak mumpung ketemu," teriak warga histeris mengejar Ganjar untuk berfoto bersama.
Capres yang berpasangan dengan Mahfud MD itu tampak begitu hangat menyapa warga. Dengan ramah, ia melayani permintaan warga yang ingin berfoto atau bersalaman dengannya.
Ganjar berjalan menyusuri kampung menuju Stadion Manahan Solo. Di sana, ia juga jadi rebutan warga yang sedang olahraga. Warga saling berebut untuk bersalaman dan foto dengannya.
Baca Juga: Kampanye Prabowo-Gibran di Bandung Bikin Macet hingga Diterjang Hujan Lebat
"Makasih ya, sehat selalu. Salam buat keluarga," ucap Ganjar.
Usai berkeliling Kota Solo, Ganjar pun mampir ke warung soto yang ada di kawasan Stadion Manahan.
Tak mau makan sendiri, ia mengajak warga yang ada di sana untuk sarapan bersama.
Baca Juga:
Sudah Ditunggu Di Bandara Sejak Jam 3 Pagi, Anies Terharu Sambutan Masyarakat Manado
Gaya Selvi Ananda Kampanye di Pasar Kemiri Depok Disorot: Mbokya Dibeliin Sepatu Mas Gibran
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024