Suara.com - Calon presiden nomor urut 01 Anies Baswedan mengatakan belum saatnya istirahat, ia ingin bertemu dengan pendukungnya daripada istirahat usai Kumpul Akbar Ber1 Berani Berubah selesai di Jakarta Internasional Stadion (JIS) pada Ahad, 10 Februari 2024 lalu.
"Tadi Pak JK (Jusuf Kalla) tanya, gimana Nis sudah tidur belum? Di rumah malah banyak sekali masyarakat datang dari berbagai kota ingin ketemu sebelum mereka pulang ke daerah masing-masing, dan saya memang mau temui, kita ingin ketemu," kata Anies usai lawatan ke kediaman Wakil Presiden ke 10 dan ke 12, di Jakarta Selatan, Senin (12/2/2024).
Anies menuturkan ucapan terima kasihnya kepada para pendukungnya sebab sudah memilih hadir di rapat besar Pilpres 2024.
"Kita ingin sampaikan terima kasih karena semua memilih datang," katanya.
Ia mengatakan mendengar pengalaman unik dari setiap cerita pendukungnya. Hal itu kata Anies beratikan tidak ada mobilisasi dari pihaknya. Sebab setiap cerita punya keunikannya masing-masing.
Ia mengatakan kesukarelaan para pendukungnya hadir di Kumpul Akbar sebagai kekuatan organik.
"Inilah kekuatan ketika orang bergerak dengan hati nuraninya, dengan keyakinannya," katanya.
Ia pun menyakini kalau pesan hati nurani yang murni akan terus menyebarkan ke hati-hati nurani lainnya mengharapkan perubahan bagi Indonesia kedepannya.
"Kami optimis pesan-pesan yang jenuin yang dari hati, yang diungkapkannya juga sepenuh hati, Insyaallah, akan menjangkau hati hati nurani rakyat Indonesia yang mengharapkan adanya perubahan nasib sesudah Pilpres ini," kata dia.
Baca Juga: 2 Hari Jelang Pilpres 2024, Anies Minta Pendukung Rajin-rajin Baca Surat Al-Ikhlas
Berita Terkait
-
Ucapan Terima Kasih Anies ke Pendukungnya Usai Kampanye Berakhir
-
Masuk Masa Tenang, Ini Anjuran Anies untuk Pendukungnya
-
Kejutan Jelang Pilpres: Peluang Koalisi PDI-P dengan Sosok Kunci di Kubu Anies
-
Pulang Kampung ke Jombang Pada Masa Tenang, Ibunda Cak Imin Bicara Takdir Pilpres 2024
-
TKN Prabowo-Gibran Tuding Film Dirty Vote Fitnah, JK: Tunjukkan Buktinya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024