"Musuh AMIN saat ini adalah kecurangan, nggak ada musuh yang lain. Karena itu, kalau anda ingin AMIN menang makanya dari tadi saya ajak, ayo kita lawan kecurangan," ujar Rizieq.
"Nggak usah takut, kalau ada calon lain didukung oleh kekuatan ekonomi, kekuatan politik, kekuatan segala-gala yang mereka miliki, nggak usah takut," imbuhnya.
Rizieq lalu menyinggung masa Pilkada DKI Jakarta 2017. Ia menyebut Basuki Tjahja Purnama atau Ahok didukung oleh sejumlah kekuatan besar.
"Kita punya pengalaman di Jakarta. Di Jakarta kalau waktu kita lawan Ahok, kita punya apa sih? Ingat waktu di Jakarta Pilkada? Ahok didukung Presiden, didukung Kapolri, didukung Panglima TNI," ucap Rizieq.
Namun begitu, Rizieq menyebut umat Islam menang dan Anies menang pada Pilkada DKI.
"Tapi Allah SWT tetap menghendaki Ahok lengser dan longsor. Umat Islam yang diberikan kemenangan saudara," jelas dia.
Tak sampai di situ, Rizieq turut menyinggung tentang Ahok pernah dipenjara karena kasus pencemaran agama. Rizieq mengaku ia menceritakan masa Pilkada DKI supaya pendukung AMIN tidak takut melawan kebesaran lawannya.
"Udah kalah masuk penjara lagi, saudara. Alhamdulillah. Eh udah masuk penjara ditinggal ama bininya. Alhamdulillah. Saya mau tanya itu pertolongan siapa? Saya bukan ingin membuka luka lama, hanya ingin menjadi pengingat kita, jangan takut lihat kebesaran musuh, jangan," ungkap Rizieq.
Berita Terkait
-
Diduga Kampanye di Rumah JK saat Masa Tenang, Anies Dilaporkan Pendukung Prabowo ke Bawaslu
-
Kisruh di TPS London: WNI Ngamuk Tak Bisa Coblos Dirintangi Petugas
-
Kubu AMIN Curigai Jokowi Naikkan Tukin Pegawai Bawaslu Jelang Pencoblosan: Coba Tukar Suara dengan Uang!
-
Blak-blakan Ungkap Alasan Garap Film Dokumenter Dirty Vote, Dandhy Laksono: Saya Golputers, Gak Peduli Pemilu!
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024