Suara.com - Menemukan zona atau spot yang tepat, bakal membuat kehidupan seks Anda lebih menyenangkan.Jika perempuan memiliki zona kesenangan yang disebut Clit dan G-Spot, laki-laki juga memiliki titik-titik tertentu, yang jika Anda sentuh akan membuatnya langsung terbakar.
Dan tidak selamanya titik-titik ituberada di kawasan segitiga.Yang pasti jika Anda berhasil menemukan titik-titik itu, maka Anda bisa dengan mudah mengantarnya mencapai surga.
"Sentuhan atau pijatan lembut pada titik-titik ini akan membuat si dia langsung bergairah, " ujar Claire Cavanah, penulis buku Moregasm: Babeland's Guide to Mind-Blowing Sex and Sex Toys 101. Berikut zone yang bisa anda eksplore untuk mengantarnya ke puncak.
F-Spot
Terletak di pangkal Mr P, juga disebut frenulum. Di sini adalah tempat bertemunya semua kelenjar syaraf. Konsentrasi ujung saraf di sini setara dengan klitoris pada perempuan. Anda bisa menyentuhnya dengan tangan atau bagian tubuh lainnya, ujar Cavanah.
Telapak kaki
Konsentrasi jaringan syaraf di telapak kaki laki-laki lebih tinggi dibanding perempuan. Ujung syaraf itu terkumpul di depan lengkungan tengah kaki kakinya. Memijat bagian ini bisa anda jadikan sebagai bagian dari foreplay untuk membuat si dia panas.
Menekan titik ini, bisa mendatangkan gelegak musim semi," ujar Mark Michaelsco, penulis buku Partners in Passion: A Guide to Great Sex, Emotional Intimacy, and Long-Term Love.
P-Spot
Kelenjar prostat yang terletak sekitar tiga-perempat dari panjang jari di dalam anusnya juga menjadi titik sensitif bagi kaum Adam."Ini mirip dengan G spot pada perempuan, dan dengan lembut memijat daerah ini bakal memberinya sensasi yang kuat," kata Michaels.
Ibu jari atau jempol.
Jempoljuga menjadi salah satu tempat seksi untuk banyak laki-laki. Mengisap ibu jarinya, dapat membantu menghubungkan pikiran si dia dengan bagian tubuh lainya. Aksi ini akan lebih efektif jika saat melakukannya, Anda juga berjanji melakukan ke bagian yang lain," Michaels menyarankan.
Tulang Kelangkang atau sakrum.
Sakrum adalah tulang segitiga yang terletak di dasar tulang punggungnya di antara pinggul. Merangsang saraf di titik ini dapat menjadi sensasi yang tak disangkanya. Dan Anda akan dibuat takjub dengan hasilnya. Lipatan bagian atas paha yang memenuhi pantatnya adalah titik gairah lainnya.
"Ini adalah daerah yang sensitif dan bisa menjadi alasan mengapa beberapa orang seperti 'dipukul'," kata Michaels.(shape.com)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah