Suara.com - Posisi tidur Anda dengan pasangan ternyata mencerminkan atau memiliki makna seberapa dalamnya kualitas hubungan tersebut.
Ingin tahu, apa saja makna yang terkandung dari setiap posisi tidur pasangan suami istri (pasutri)? Berikut uraiannya seperti dilansir dari laman 2ME.
1. Saling merangkul kepala
Posisi tidur ini menggambarkan sebuah hubungan yang masih segar dan menarik. Namun secara bertahap, masih terbuka peluang untuk berakhir. Jadi hubungan mereka masih labil.
2. Saling berhadapan dan tangan saling merangkul
Posisi tidur saling berhadapan bermakna bahwa pasangan ini menginginkan komunikasi yang lebih intens.
3. Perempuan memeluk lelaki
Posisi tidur seperti ini mencerminkan bahwa rasa memiliki perempuan terhadap pasangannya begitu besar.
4. Tengkurap bersama-sama
Posisi tidur ini menunjukkan adanya kemungkinan masalah dalam hubungan mereka.
5. Perempuan mengambil lebih banyak tempat
Posisi tidur ini mencerminkan bahwa perempuan ingin perhatian yang lebih, tapi bisa juga bermakna perempuan yang dominan. Sementara laki-laki memilih untuk mentolerir keadaan tersebut.
6. Lelaki Memeluk Perempuan
Ini adalah posisi tidur yang ideal bagi perempuan dan menunjukkan bahwa kualitas hubungan mereka yang stabil.
7. Saling membelakangi tapi tangan saling berpegangan
Posisi tidur ini menunjukkan adanya jarak di antara keduanya, tapi masih saling berhubungan. Dengan kata lain kualitas hubungan pasangan ini agak stabil.
Dari tujuh posisi tidur tersebut, posisi tidur yang manakah yang sering Anda dan pasangan lakukan?
Berita Terkait
-
Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?
-
Viral Mau Cari Lelaki Pintar, Tinggi, dan Tampan: Ini Fakta Sebenarnya Isi Pidato Megawati
-
Marriage Is Scary: Kita Takut Menikah, atau Takut Tidak Bahagia?
-
Ulasan Novel Bukan Nikah Biasa: Rasa Nyaman yang Tak Tergantikan
-
Leo/Bagas Akhiri Tren Negatif, Mulai Temukan Irama di Hylo Open 2025
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya