Banyak perempuan dibesarkan dengan pandangan, bahwa mereka tergantung pada laki-laki. Dari kecil, banyak perempuan melihat peran ayah yang begitu dominan. Atau butuh kehadiran saudara laki-laki untuk melindungi saat harus keluar larut malam.
Perempuan diajarkan bahwa laki-laki lebih unggul. Sebaliknya, sangat sedikit yang mengajarkan gagasan, bahwa sebenarnya tergantung pada perempuan. Di sini, kami memiliki daftar, yang dapat menyadarkan banyak orang, bahwa sebenarnya lelaki dan perempuan adalah makhluk yang saling bergantung dan membutuhkan.
1. Perempuan berperan untuk hidup laki-laki
Apakah Anda bisa menemukan kembali sepasang kaus kaki yang telah Anda lempar ketika Anda kembali dari bekerja, jika ibu atau istri tidak memasukkannya ke dalam cucian? Nah, sebagian besar lelaki akan menanggapi ini secara negatif. Perempuan adalah orang yang bisa mengubah Anda dari seorang lelaki yang 'liar' di luar, menjadi seorang anak 'manja' yang bertanggung jawab, dan membawa Anda ke sebuah tempat yang nyaman dan aman, bernama rumah dan kehidupan.
2. Laki-laki bergantung makanan pada perempuan.
Meski koki didominasi oleh kaum Adam, tapi untuk makan sehari-hari tak ada yang lebih baik dari koki perempuan. Mereka memastikan bahwa Anda makan makanan sehat secara berkala dan tak akan membiarkan Anda meninggalkan rumah tanpa kotak makan siang!
3. Dia merawat dan membesarkan anak
Tidak hanya melahirkan, perempuan juga merawat dan membesarkan anak. Tak peduli apakah dia seorang profesional atau ibu rumah tangga, tidak ada orang yang cocok dan memiliki energi serta dedikasi dalam merawat dan membesarkan anak. Ibu, umumnya, memiliki ikatan yang lebih kuat dengan anak dan dengan demikian memahami kebutuhan anak dengan baik. Mereka juga memasak, berbelanja dan mengantarkan anak ke sekolah. Jadi ketika datang dalam hal membesarkan anak, suami lebih bergantung pada pasangan mereka.
4. Mengurus orang tua Anda
Perempuan yang Anda pilih untuk menjadi isteri, telah memilih langkah besar dengan meninggalkan orangtuanya dan bergabung bersama Anda dan keluarga Anda. Hal ini tentu akan membuatnya memperlakukan orang tua Anda seperti orang tuanya sendiri. Dia mengurus kebutuhan sehari-hari dengan penuh kasih sayang. Meskipun banyak lelaki yang juga peduli pada mertuanya, mereka tidak akan bisa menyamai cinta dan kasih sayang seorang perempuan untuk mertuanya.
5. Dia adalah orang di balik kesuksesan Anda
Pepatah lama menyebut "Behind every successful man, there is always a woman", memang sangat tepat. Perempuan sering mengorbankan impian mereka sendiri untuk membiarkan suami mereka meraih apa yang menjadi impiannya. Meski itu bukan suatu hal yang besar untuk dilakukan, tetapi tetap saja mereka selalu berdiri di sisi suami mereka dan juga memotivasi dan mendorong mereka. Dalam keadaan terpuruk sekalipun, perempuan Anda akan selalu bersama untuk terus mendukung. (timesofindia.com)
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Terpopuler: Pilihan Mobil untuk Mudik Keluarga, Tanda Honda BeAT Mulai Lelah
-
Saham Rasa Kripto, Gaya Baru Investasi Digital Native
-
Kulit Kusam? Ini 5 Body Lotion yang Bisa Membantu Mencerahkan Kulit
-
Hasil Studi: Reputasi Kelihatan Abstrak, Tapi Bisa Bikin Perusahaan Panen Untung
-
Tren Steak Premium: Eksplorasi Rasa Daging Sapi Australia di Awal Tahun
-
Parfum Wardah Bisa Tahan Berapa Jam? Ini 5 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
Mengapa Menulis Memoar seperti Aurelie Moeremans Bisa Sembuhkan Trauma Masa Lalu?
-
Nour Al Qalam Perluas Pasar Global, Hadirkan Fashion Kaligrafi Arab di Indonesia
-
6 Promo Imlek Gerai Makanan Cepat Saji, Manfaatkan Kesempatan
-
Doa Malam Isra Miraj 27 Rajab, Lengkap dengan Tata Cara agar Hajat Cepat Terkabul