Desainer grafis dari Perancis Thomas Weil dan Quentin Weisbuch telah membuat burger yang bisa jadi paling 'nyeleneh' selama dua tahun terakhir ini.
Mereka memulai sebuah proyek iseng ini pada suatu sore. Dan kini hasil kreasi mereka telah berkembang menjadi sebuah website burger bernama "Fat & Furious Burger". Puncaknya, pada awal tahun ini mereka merilis sebuah buku masak yang berisi tidak kurang dari 60 resep. Padahal, tak satu pun dari mereka seorang koki.
Ini dimulai pada suatu sore saat mereka sedang istirahat makan siang di sela pekerjaan pada sebuah biro desain di Paris. Bosan dengan sandwich yang tidak imajinatif sama sekali setiap mereka makan siang, keduanya memikirkan hal yang sangat baru.
Mereka pun memutuskan untuk membuat burger. Mereka tidak memiliki aturan, mereka hanya mengerti, bahwa burger tersebut harus dimakan. Karena istirahat makan siang panjang, Weil dan Weisbuch menemukan banyak waktu untuk bereksperimen yang akhirnya mendatangkan sederet ide brilian.
Mereka pun selanjutnya mulai pergi ke toko, dan memasak burger. Menggunakan dapur kantor mereka sebagai 'lahan bermain', duo desainer ini menciptakan beberapa desain burger yang paling 'gila'.
Pasangan ini terinspirasi dari hal-hal praktis apa pun, termasuk dari berita utama sehari-hari dan peristiwa yang terjadi baru-baru ini. Beberapa diantaranya dibuat menyerupai UFO, kepiting, kepala seorang perempuan, jamur, labu halloween, hingga es krim.
Namun, makan siang aneh buatan mereka ini tidak memiliki harga yang murah. Beberapa kreasi mereka butuh biaya sekitar 6 euro, dan mereka telah menghabiskan lebih dari 50 Euro untuk single burger. (amusingplanet.com)
Berita Terkait
-
Otaknya Nggak Kalah Sama Manusia! Ini 10 Hewan Paling Cerdas di Muka Bumi
-
6 Etiket Makan 'Aneh' dari Berbagai Negara yang Wajib Kamu Tahu Sebelum Traveling
-
Diet Unik Ini Mungkin Jadi Solusi Terbaik untuk Menurunkan Kolesterol
-
Bukan Cuma Kucing atau Panda, Ini 10 Hewan Paling Gemas di Dunia yang Jarang Kamu Tahu
-
7 Kota di Dunia yang Penduduknya Kurang dari 100 Orang, Nomor 3 Bikin Melongo
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Promo Black Friday 2025 di Mal, Diskon Besar-besaran
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari yang Ada Carbon Plate untuk Race Day
-
3 Shio dengan Keberuntungan Besar 24-30 November 2025, Kamu Salah Satunya?
-
5 Rekomendasi Bedak Padat Mengandung Skincare Anti Aging
-
Rangkaian Skincare yang Bagus dan Murah untuk Guru Usia 40-an
-
5 Zodiak Paling Beruntung 24-30 November 2025, Intip Hari Hokimu!
-
Tiga Negara Jadi Destinasi Liburan Favorit Warga Indonesia di 2025, Jepang Masih Nomor Satu
-
Budaya Street Dance Mendunia, Jakarta Siap Jadi Panggung Besar Para Dancer Asia
-
5 Sepatu Lari Paling Nyaman untuk Kaki Lebar dan Badan Gemuk, Harga Terjangkau
-
5 Shio Paling Hoki 23 November, Mulai dari Karier, Keuangan, dan Asmara