Resep Turun Menurun
Di sudut restoran, lukisan besar di dinding menggambarkan suasana perumahan. Lukisan full color ini senada dengan meja dan kursi yang berwarna-warni di sini. Suasananya memang cukup meriah dan membuat siapapun nyaman berada di sini.
Mendengar nama "Marco Padang Peranakan" mungkin kita akan langsung berpikir bahwa masakan di restoran ini dipengaruhi oleh budaya Cina. Namun ternyata, kata Chef Marco Lim, pemilik rumah makan ini, peranakan di sini justru menjelaskan keotentikan rasa dari masakan Padang di sini.
"Peranakan karena memang saya ini peranakan Minang asli. Waktu kanak-kanak saya sering membantu ibu memasak, baik itu untuk acara besar maupun untuk makanan di rumah sehari-hari. Jadi, tertarik sekali dengan masakan Padang yang begitu kaya. Makanya saya punya ide untuk membuka restoran Padang," ujar Chef Marco beberapa waktu lalu.
Keotentikan dalam setiap sajian Marco Padang Peranakan adalah fokus utama bagi Chef Marco. Demi menjaga hal tersebut, ia pun rela untuk belajar di tanah Minang selama bertahun-tahun lamanya.
Resep-resep yang digunakan pun telah dipakai secara turun temurun. Karena kebanyakan merupakan resep keluarga, beberapa menu mungkin jarang kita temui di restoran Padang lainnya.
Dalam hal bumbu dan bahan segar pun, restoran ini mendatangkan langsung dari daerah asalnya, mulai dari cabai hingga beras Solok atau yang dikenal sebagai "Bareh Solok". Setidaknya untuk mendapatkan rasa otentik, Marco mengatakan 80 persen bahan bakunya harus 'diimpor' dari Padang.
Bumbu asli dari Padang
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
5 Kulkas 2 Pintu yang Awet dan Hemat Listrik, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Asam Urat Kumat Bikin Nyeri Sendi, Coba Resep Ramuan Daun Kumis Kucing Ini
-
5 Face Wash Mengandung Salicylic Acid, Hempaskan Kulit Berjerawat Membandel
-
2 Cara Merebus Daun Bidara untuk Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
-
Shampo Kuda untuk Manusia, Benarkah Aman? Diklaim Ampuh Memanjangkan Rambut
-
Air Fryer Vs Microwave Mana yang Lebih Hemat Listrik? Cek 5 Rekomendasi Watt Rendah
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
-
5 Pilihan Teh Herbal yang Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Inspirasi Kado Nikah 2026: Rekomendasi Hadiah Unik yang Berkesan
-
Gonta-ganti Sunscreen, Apakah Berbahaya? Simak Penjelasan Dokter Spesialis Kulit