Suara.com - Setidaknya 260 abdi dalem dari berbagai golongan, Selasa (9/2/2016) diwisuda menjadi abdi dalem di Keraton Yogyakarta Hadiningrat. Prosesi wisuda berlangsung di Bangsal Ksatriyan Komplek Keraton Yogyakarta.
Sebanyak 260 abdi dalem itu terdiri terdiri dari 180 abdi dalem dari golongan punokawan (masyarakat umum) dan 80 abdi dalem dari golongan keprajan (para pejabat). Mereka yang diwisuda berasal dari berbagai lapisan masyarakat. Setiap abdi dalem akan mendapatkan sertifikat dan peningset.
Hingga kini menjadi abdi dalem keraton menjadi kebanggaan tersendiri bagi warga Yogyakarta dan sekitarnya. Meski gajinya tak terlalu besar, bagi warga Yogyakarta, menjadi abdi dalem akan mendatangkan keberkahan tersendiri.
Para abdi dalem ini bertugas sesuai bidangnya masing-masing, dengan tahapan urut-urutan jabatan sebagai Sowan bekti, Magang, Sawek Jajar, Bekel enom, Bekel sepuh, Lurah, Wedono, Penewu.
Bersamaan dengan prosesi wisuda ini, Sri Sultan HB X juga meresmikan pemindahan patung Sri Sultan HB IX. Patung Sri Sultan HB IX karya seniman Roestamadji tersebut dipindah dari jalan Batikan ke komplek Keraton agar patung itu mendapat perawatan lebih baik. (Antara)
Berita Terkait
-
Pameran Pangastho Aji: Merawat Nilai Luhur dari Keraton Yogyakarta
-
Pantai Sanglen Kenapa Ditutup? Ada 4 Permasalahan Lama Antara Warga, Investor dan Keraton
-
Lebih Kenal dengan Bupati Gunungkidul Endah Subekti di Tengah Konflik Wisata Pantai Sanglen
-
Berencana Liburan ke Keraton Yogyakarta? Ini Harga Tiket dan 5 Pengalaman Unik yang Didapat
-
Fakta Unik Keraton Kilen Yogyakarta: Tempat Jokowi Bertemu Empat Mata dengan Sultan Hamengkubuwono X
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau