Suara.com - Sebanyak 39 finalis dari seluruh provinsi Indonesia akan mengikuti Malam Grand Final Puteri Indonesia 2016 akan diselenggarakan Jumat (19/2/2016) pukul 20.00 WIB di Jakarta Conventional Center (JCC) Senayan, Jakarta.
Malam puncak ini akan disiarkan langsung di salah satu televisi nasional.
Di antara para finalis itu, wakil dari Nangroe Aceh Darussalam Khairunnisa terlihat unik.Pasalnya ia menjadi satu-satunya peserta yang mengenakan hijab. Mahasiswi Hubungan Internasional berusia 21 tahun ini akrab disapa Nisa, tetap terlihat cantik dan penuh percaya diri dengan proses yang dijalaninya selama proses karantina Puteri Indonesia 2016.
Hijab tak menghalangi niat Nisa untuk mewakili Indonesia. Ia dengan cerdik memadupadankan kaos seragam finalis Puteri Indonesia 2016 dengan manset, blazer, dan kerudung warna khaki sehingga menyamarkan siluet tubuhnya.
"Menurut saya apa yang saya pakai adalah identitas budaya saya. Kita tahu Indonesia itu beragam dari Papua sampai Aceh punya kekayaan budaya yang sangat beragam lain dari yang lain. Saya bangga dengan itu," ujar Nisa.
Kebanggaan Nisa dengan identitas budayanya patut diacungi jempol. Bukan hal mudah menjadi satu-satunya dari 39 kontestan finalis yang menggunakan hijab.
Saat unjuk ketrampilan Nisa membawakan tarian khas Aceh yang berjudul Laksamana Mala Hayati, sebuah tarian yang terinspirasi dari sosok kepahlawanan sang Laksamana Keumala Hayati, yang ditinggal suaminya tapi mampu bangkit dari keterpurukan untuk meneruskan sebuah perjuangan walau dengan keterbatasannya sebagai seorang wanita. Ia termaktub pada sejarah dunia dalam perjuangan kemerdekaan bangsanya sebagai wanita perkasa dan panglima laut pertama di dunia.
Berita Terkait
-
Tak Pakai Hijab Lagi, Jule Ngaku Salah dan Minta Maaf ke Na Daehoon
-
Dua Tahun Berlalu, Nathalie Holscher Ungkap Alasan Buka Hijab: Aku Kecewa Sama Allah
-
Baju Teal Blue Cocok dengan Hijab Warna Apa? Pasangkan dengan Ini Agar Lebaranmu Makin Kece
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
5 Rekomendasi Bahan Hijab yang Mudah Dibentuk dan Nyaman Dipakai, Tampil Stylish Tanpa Ribet
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Valentine Eksklusif di Makau: Dari Candlelight Dinner hingga Spa Privat
-
Tren Baju Lebaran 2026 Ramai Diburu Gen Z Bandung: Renda Berlapis hingga Soft Pastel
-
KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
-
5 Shio yang Bakal Ketiban Rezeki Nomplok pada 1 Februari 2026
-
Investasi Jangka Panjang: Mengapa Konsep Forever Homes Mendominasi Tren Hunian 2026?
-
Dari Lapangan ke Lifestyle: Sepatu Tenis Makin Jadi Statement Gaya Hidup Aktif
-
Furnitur Lokal Naik Kelas, Siap Jadi Bagian dari Tren Desain Global
-
4 Sabun Cuci Muka Viva untuk Lawan Penuaan Dini, Mulai Rp15 Ribuan Saja
-
Daftar Tanggal Merah, Hari Libur Nasional, dan Cuti Bersama di Februari 2026
-
5 Moisturizer Bakuchiol Lokal, Cocok untuk Cegah Kerutan Wanita Usia 41 Tahun ke Atas