Suara.com - Jika Anda sering berada di pesawat berjam-jam, hal ini bisa membuat kelembaban kulit menjadi berkurang karena ruangan pesawat selalu dalam keadaan dingin. Kulit yang sering terkena udara AC rentan dengan masalah seperti tampak kering dan kusam. Agar Anda tetap bisa tampil segar meski dalam perjalanan berjam-jam di pesawat ada trik khusus yang perlu anda perhatikan.
Jaga Asupan Cairan Tubuh
Tidak hanya asupan air secara rutin menjaga kulit Anda terhindar dari dehidrasi. Dengan asupan cairan yang cukup sistem kerja tubuh Anda akan menjadi lebih baik dan hal tersebut bahkan membantu dengan terhindar dari pengaruh jet lag.
Gunakan Pakaian yang Nyaman
Salah satu cara agar Anda tetap terlihat tetap cantik setelah berjam-jam di pesawat adalah menikmati perjalanan senyaman mungkin. Pilihlah pakaian yang longgar dan celana berbahan katun lembut dan kardigan yang hangat.
Jangan Gunakan Make Up Secara Berlebihan
Biasakan untuk terbang dalam keadaan wajah bebas riasan, terlebih jika Anda menempuh jarak terbang yang lebih dari tujuh jam perjalanan. Hal ini demi menghindari penyumbatan minyak dan sel kulit mati sebagai penyebab timbulnya jerawat. Biasakan untuk menggunakan hydrating mist setiap jam.
Jaga Kelembaban Alami Kulit
Moisturizer sangat bermanfaat menjaga kelembaban kulit wajah. Saat melakukan penerbangan di pagi hari, sebaiknya hindari menggunakan foundation berlebihan (tebal). Pilihlah pelembab yang sesuai dengan jenis kulit wajahmu. Ulangi penggunaan moisturizer saat kulit mulai terasa kering. Untuk menjaga kelembaban kulit, Anda perlu membawa lip balm, krim pelembab wajah, dan krim tangan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tembus Tembok Retail Modern: Cara UMKM Jakarta Barat Naik Kelas dari Lokal ke Global
-
5 Shio Paling Hoki Besok 14 Januari 2026, Ada Ular dan Monyet
-
7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Body Lotion Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Jadi Kenyal dan Sehat Terawat
-
5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
-
Bikin Cuan Ngalir Terus, Ini 7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan untuk Dekorasi Rumah
-
16 Januari 2026 Libur Isra Miraj, Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Umat Islam
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai