Suara.com - Keindahan sebuah taman di Tiongkok yang dihiasi dengan pepohonan Liang Liu, menginspirasi perancang busana Sebastian Gunawan dan istrinya Cristina Panarese, dalam membuat sebuah koleksi eksklusif bertajuk "Blissful Blossom".
Koleksi yang dibuat keduanya dalam rangka Tahun Baru Imlek ini, memiliki nuansa oriental yang kental dengan warna-warna cerah khas untuk Tahun Baru Anjing dalam perhitungan kalender Cina, seperti merah, hijau, merah marun, hitam dan rustic gold yang sangat cantik.
Bukan cuma itu, perancang yang dikenal dengan koleksi-koleksi Adibusananya ini, menghadirkan elemen lama dalam suasana budaya Tiongkok, seperti pemandangan rumah, gunung, perahu, anggur dan ikan koi dalam 65 koleksi yang ditampilkan pada Senin (5/2/2018) di Ritz-Carlton Pacific Place, Jakarta.
"Koleksi kali ini berangkat dari sebuah taman indah di Tiongkok, dimana pokok pohon Liang Liu yang membawa filosofi growth, balance dan harmony," jelas perancang busana yang akrab disapa Seba ini.
Foto: Penampilan koleksi Blissful Blossom karya Sebastian Gunawan dan Cristina Panarese. [Tim Muara Bagja]
Melalui tangan kreatif keduanya, koleksi ini dihadirkan dengan sangat variatif dan inovatif, yang terbagi dari beberapa tema, seperti Cherry Blossom Bliss, dengan busana-busana berwarna merah muda yang merepresentasikan bunga sakura yang cantik.
Tag
Berita Terkait
-
Elegannya Kemasan Botol Aqua Reflections Karya Sebastian Gunawan
-
Sentuhan Batik Peranakan dalam Tableware Sebastian Gunawan
-
Nuansa Romantis ala Sebastian Gunawan di 25 Tahun Berkarya
-
Kecantikan Cincin Kawin Kolaborasi Desainer Kenamaan Indonesia
-
SebastianRed Membuka Pesta Pekan Mode Plaza Indonesia 2017
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Condovilla, Pilihan Hunian Baru Anak Kota yang Nyaman dan Punya Nilai Lebih
-
5 Rekomendasi Sepatu dengan Bantalan Empuk, Cocok untuk Lansia Nyeri Lutut
-
Lansia Cocoknya Pakai Sepatu Apa? Cek Rekomendasi yang Empuk Anti Nyeri Sendi
-
5 Bedak Padat Mengandung SPF, Lindungi Wajah dari Bahaya Fatal Sinar UV
-
CPNS 2026 Dibuka Kapan? Simak Informasi Terkini dan Prediksi Jadwalnya.
-
5 Salep Pereda Nyeri Sendi di Apotek, Cocok untuk Lansia yang Sering Sakit Lutut
-
5 Rekomendasi Panci Presto Anti Lengket dan Hemat Gas, Harga Terjangkau
-
5 Bedak Translucent yang Bagus dan Murah untuk Mengunci Makeup dengan Sempurna
-
Urutan Skincare Pagi dan Malam untuk Flek Hitam Usia 50-an, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Gunung Lokal yang Lebih Murah dari Salomon, Kualitas Tak Kalah Premium