Suara.com - Banyak keluarga di negara berkembang yang masih kesulitan menyekolahkan anak-anak mereka ke universitas akibat keterbatasan biaya, tapi hal ini ternyata bukan alasan bagi Melvin Chua asal Filipina untuk berhenti belajar dan menggapai cita-cita sebagai sarjana. Ia telah mulai menjual spons cuci piring sejak masih duduk di sekolah dasar demi meraih impian sekolah setinggi-tingginya.
Pekerjaan ini terus dilakukannya sampai ia selesai kuliah. Menurut Chua, dia telah bekerja sambil belajar selama lebih dari 13 tahun.
Melvin Chua adalah orang pertama di keluarganya yang lulus dari perguruan tinggi. Ia mengatakan bahwa dirinya berutang kepada mereka yang telah membeli spons darinya selama 13 tahun terakhir ini.
Berkat pelanggan setia, kata Chua, dirinya bisa menyelesaikan kuliah dari University of Makati dengan gelar Bachelor of Science dalam Manajemen Office.
“Untuk pelanggan tetap saya! Saya akan lulus! Terima kasih untuk kalian semua! Saya mencintai kalian semua! Tuhan memberkati kalian semua. Dengan menjual spons ini, saya bisa menyelesaikan kuliah. Saya sekarang lulusan perguruan tinggi pertama dari keluarga. Terimakasih, Tuan!" tulis Chua seperti yang Suara.com lansir dari viral4real.
Unggahan ini telah dibagikan lebih dari 11 ribu kali dan disukai oleh 37 ribu pengguna Facebook. Benar-benar kisah inspiratif bagi Anda yang punya tekad sama tapi terbentur masalah biaya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas