Foto: Travelling beramai-ramai [Shutterstock]
Kalaupun ingin liburan secara mandiri, mengajak teman tetap tidak ada ruginya. Selain bisa bikin perjalanan semakin seru, bisa jadi rekan buat patungan. Biaya transportasi dan kebutuhan akomodasi lainnya akan terasa lebih enteng, apalagi kalau liburannya dibikin ala-ala backpacker traveller.
4. Cari tempat makan yang harganya lebih bersahabat
Tahan dulu keinginan untuk makan di restoran atau kafe mahal. Tempat makan di area wisata umumnya jauh lebih mahal. Coba melipir agak jauh keluar sambil jalan-jalan juga.
Foto: Tempat makan tradisional menjadi destinasi wisata kuliner [Suara.com/Firsta]
Hemat bukan berarti tidak bisa makan enak. Banyak warung atau pedagang kaki lima yang menjual makanan enak, sehat, dengan harga yang jelas lebih miring ketimbang di restoran. Bisa juga mengeksplorasi kuliner tradisional khas daerah setempat. Mau lebih hemat lagi? Bawa bekal dari rumah sekalian boleh lho!
Rima Sekarani I.N
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Cushion untuk Usia 50 Tahun yang Ramah Garis Penuaan
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!