Suara.com - Apresiasi atas kesuksesan atlet bulu tangkis di Asian Games 2018 rupanya terus mengalir. Setelah sempat beredar foto Jonatan Christie cs yang ditraktir belanja brand Louis Vuitton oleh seorang fans, kini mereka juga mendapatkan hadiah istimewa dari brand jam tangan mewah asal Swiss, TAG Heuer.
Pada unggahan foto akun Instagram @tagheuerboutique.id, kelima atlet bulu tangkis, yakni Jonatan Christie, Anthony Ginting, Kevin Sanjaya Sukamuljo, Fajar Alfian, dan Muhammad Rian Ardianto terlihat kompak berpose dengan jam tangan anyar di pergelangan tangan masing-masing.
BACA JUGA : Bukan Cuma Voli, Aprilia Manganang Juga Hobi Main Tik Tok
''Malam ini di TAG Heuer Senayan City, Time International merayakan & mengapresiasi beberapa atlet yang berjuang di Asian Games 2018. Selamat dan sukses selalu untuk @fjralf95 @sinisukanthony @kevin_sanjaya @rianardianto @jonatanchristieofficial.
#TimeInternational #SayaTimeInternational,'' tulis TAG Heuer Indonesia.
BACA JUGA : Inul Daratista Beli Kaus Sarah Tria Monita Seharga Rp 100 Juta
Jadi, para atlet bulu tangkis yang berjuang untuk Indonesia di Asian Games 2018 ini sudah dapat hadiah mewah apa saja?
Tag
Berita Terkait
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Jonatan Christie hingga Putri KW, 8 Wakil Indonesia Berjuang Hari Ini
-
Tantangan Berat Wakil Indonesia di Malaysia Open 2026: Perang Saudara hingga Lawan Unggulan
-
Hasil Undian Malaysia Open 2026: Wakil Indonesia Langsung Hadapi Lawan Tangguh Sejak Babak Awal
-
Ranking BWF Januari 2026: Jonatan Christie Bertahan di 4 Besar Dunia, Satu Wakil Indonesia di Top 10
-
Daftar 10 Wakil Indonesia di Malaysia Open 2026, Padukan Pemain Elite hingga Non Pelatnas
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Condovilla, Pilihan Hunian Baru Anak Kota yang Nyaman dan Punya Nilai Lebih
-
5 Rekomendasi Sepatu dengan Bantalan Empuk, Cocok untuk Lansia Nyeri Lutut
-
Lansia Cocoknya Pakai Sepatu Apa? Cek Rekomendasi yang Empuk Anti Nyeri Sendi
-
5 Bedak Padat Mengandung SPF, Lindungi Wajah dari Bahaya Fatal Sinar UV
-
CPNS 2026 Dibuka Kapan? Simak Informasi Terkini dan Prediksi Jadwalnya.
-
5 Salep Pereda Nyeri Sendi di Apotek, Cocok untuk Lansia yang Sering Sakit Lutut
-
5 Rekomendasi Panci Presto Anti Lengket dan Hemat Gas, Harga Terjangkau
-
5 Bedak Translucent yang Bagus dan Murah untuk Mengunci Makeup dengan Sempurna
-
Urutan Skincare Pagi dan Malam untuk Flek Hitam Usia 50-an, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Gunung Lokal yang Lebih Murah dari Salomon, Kualitas Tak Kalah Premium