Suara.com - Momen hari kasih sayang atau Hari Valentine kerap dihiasi dengan pemberian bunga atau cokelat untuk sang terkasih. Padahal, tak semua perempuan menginginkan dua item khas Valentine ini.
Menurut sebuah studi terkini yang melibatkan 2.000 perempuan, 67 persen responden yang disurvei menginginkan makan malam romantis bersama pasangan. Sementara itu, sekitar 49 persen perempuan yang disurvei menginginkan hubungan seks di malam Valentine. Barulah 47 persen lainnya merasa cukup merayakan Valentine dengan pemberian bunga dan 43 persen memilih cokelat.
Survei yang dilakukan OnePoll atas nama Summer's Eve selaku merek perawatan feminin terkemuka ini meneliti bagaimana dan dengan siapa perempuan berencana menghabiskan Hari Valentine.
Menariknya, dalam mempersiapkan Hari Valentine, 51 persen responden perempuan yang disurvei telah membeli pakaian dalam baru, 25 persen responden membeli produk perawatan kecantikan, 22 persen memilih membeli pelumas dan 21 persen respoden membeli kondom.
Namun, terlepas dari cara perempuan merayakan Valentine, 67 persen responden percaya perawatan diri sangat penting sebelum hari kasih sayang itu tiba.
“Perawatan diri, terutama perawatan feminin adalah penting dilakukan sepanjang tahun, namun Hari Valentine menjadi kesempatan bagi perempuan dalam mencari momen untuk lebih memperhatikan diri mereka sendiri," ujar Jeanne Collins, Wakil Presiden bidang Kesehatan Wanita di Prestige Consumer Healthcare.
Bagaimana Ladies, Anda sekalian setuju dengan hasil survei ini?
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp18 Ribuan, Cocok untuk Cegah Kebotakan di Usia 40-an
-
Ingin Tampak Lebih Muda di Usia 40-an? Ini 5 Sunscreen untuk Perawatan Anti Aging Harian
-
5 Sepatu Lari Hoka untuk Kaki Lebar, Nyaman dan Empuk dengan Bantalan Ekstra
-
4 Krim Malam untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Mulai Rp50 Ribuan
-
Kapan Terakhir Harus Membayar Utang Puasa Ramadan 2025?
-
7 Lem Sepatu Sandal yang Kuat dan Tahan Air, Solusi Antijebol Tanpa Perlu Dijahit
-
5 Sampo untuk Rambut Tipis, Bikin Rambut Lebih Tebal dan Tidak Lepek
-
Viral Memoar Broken Strings Aurelie Moeremans, Apa Itu Grooming dan Bagaimana Cara Mendeteksinya?
-
Biodata dan Agama Edo Borne, Suami Hesti Purwadinata Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik di 2026, Sensasi Jutaan Harga Ramah UMR