Suara.com - 5 Tempat Wisata Instagramable untuk Berakhir Pekan di Jakarta.
Bukan Jakarta namanya kalau tidak serba ada. Hampir semua jenis destinasi bisa kamu temui di sini, termasuk tempat wisata instagramable. Sering disebut sebagai wisata kekinian, banyak spot menarik di ibu kota yang bakal mempercantik feed media sosial kamu.
Bahkan, beberapa diantaranya terletak tak jauh dari pusat kota. Kamu bisa mencari penginapan di lokasi strategis agar dapat menuju tempat wisata kekinian dengan mudah.
Pastikan memory card smartphone dalam kondisi kosong, karena kamu akan terus sibuk memotret atau selfie setiap melihat latar foto yang keren.
Berikut contekan 5 tempat wisata instagramble yang sedang hits di Jakarta yang dirangkum Airy Rooms dalam rilis yang dikirim ke Suara.com.
1. Haluu World Jakarta, wisata instagramble dengan banyak spot foto menarik
Berlangsung mulai 15 Desember 2018 sampai dengan 3 Maret 2019, Haluu World Jakarta langsung viral di media sosial, karena banyak influencer berfoto di sini. Bertempat di The Warehouse, lantai 5 Plaza Indonesia, kamu bisa berpose dengan aneka spot unik dan mencolok mata.
Beberapa yang sering jadi incaran pengunjung adalah bed of roses yang bertabur mawar pink atau apple maze dengan buah apel warna-warni bergantungan. Lalu, ada kerupuk jadul dalam kaleng kerupuk berwarna kuning dan ayunan bundar yang tampak manis dengan kelir warna pink.
Tempat wisata apalagi yang tak kalah instagramable di Jakarta? Baca halaman selanjutnya.
Berita Terkait
-
Dinner Romantis di Atas Langit Jakarta Jadi Ide Seru Merayakan Valentine
-
Turis Jalani Pemeriksaan Suhu Tubuh Saat Pulang dari Thailand Karena Ini
-
5 Tempat Wisata di Semarang yang Cocok Dikunjungi Bersama Keluarga
-
Cari Tempat Instagramable di Bali? Standing Stones Wajib Masuk List
-
Sensasi Menginap di Atas Kapal, Tempat Wisata Ini Lagi Hits Lho
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
Terkini
-
5 Pilihan Foundation dengan SPF untuk Makeup dan Perlindungan dari Sinar Matahari
-
Intip Kolaborasi Spektakuler BCA & Sucor AM di Art Jakarta Papers: Seni Kertas Bertemu Keuangan
-
Parfum Pria Bukan Lagi Sekadar Sentuhan Akhir: Rahasia Aroma Tahan Lama dengan Harga Terjangkau!
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari agar Flek Hitam Tidak Makin Parah
-
Udara Bersih di Rumah : Tips Praktis Menggunakan Air Purifier
-
Cuti Bersama Lebaran 2026 sampai Tanggal Berapa? Ini Jadwal Libur Resminya
-
Simulasi TKA Kelas 6 SD 2026 Soal Bahasa Indonesia dan Kunci Jawabannya
-
7 Alternatif Sepatu Lokal Look Mirip Adidas Yeezy, Empuk dan Nyaman Modal Rp100 Ribuan
-
11 Rekomendasi Parfum Pria Wangi dan Tahan Lama untuk Kerja Seharian
-
5 Pilihan Sepatu Buat Lansia untuk Mencegah Jatuh, Kurangi Risiko Cedera