Suara.com - Banyak terungkap kisah unik saat Jokowi berbincang dengan Cak Lontong. Salah satu yang terungkap adalah bisikan 'maut' Jokowi saat temani Iriana belanja di mal.
Hal tersebut terlihat dalam wawancara bertajuk "30 Menit dengan Cak Lontong", yang diunggah di kanal Youtube Presiden Joko Widodo, Minggu (10/3/2019).
BACA JUGA:
Bukan ke Luar Negeri, Reino Barack Ajak Syahrini Bulan Madu ke Sini
4 Momen Liburan Chef Juna dan Atries Angel, Lengket Kayak Kuah Papeda
Jokowi mengungkapkan, untuk menjaga keharmonisan hubungan dengan Iriana, maka harus senantiasa mendukung dan antusias dengan apa yang disukai istrinya.
Seperti misalnya, Jokowi tak pernah menolak saat diajak Iriana belanja.
Ketika Cak Lontong bertanya apakah Iriana sering ngajak jalan-jalan di mal dan juga hobi belanja seperti istri pada umumnya, Jokowi hanya menjawab dengan jawaban singkat.
"Jalan-jalan? Ya mirip dengan istri lainnya tapi tidak sama. Pas jalan-jalan ke mal belanja apapun, kita harus menunjukkan sikap antusias dan mendukung," ujar Jokowi dengan tawa kecil khasnya.
Baca Juga: Suaranya Tak Kalah dari Syahrini, Ibu Berjilbab Ngamen di Warung Viral
Satu yang membuat semua tertawa adalah saat Jokowi membeberkan trik jitunya. Jokowi membisikkan sesuatu kepada Iriana.
"Jangan banyak-banyak belanjanya," kata Jokowi, yang disambut tawa renyah Jokowi dan Cak Lontong.
Pada kesempatan yang sama pula, Jokowi mengungkapkan makanan saat kencan pertamanya dengan Iriana.
Hingga berita ini disusun, video "30 Menit dengan Cak Lontong" ini telah ditonton 409.800 kali dan mendapat 32.000 likes.
BACA JUGA:
Romantis dari Dulu, Ini Makanan Jokowi dan Iriana saat Kencan Pertama
Berita Terkait
-
Fakta Sebenarnya di Balik Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu
-
Reaksi 'Santai' Jokowi Usai Tahu Roy Suryo Cs Tak Ditahan di Kasus Fitnah Ijazah Palsu
-
Aguan Punya Mal Baru Seluas 3,3 Hektare, Begini Penampakkannya
-
Fakta-fakta Roy Suryo Cs Diperiksa 9 Jam di Kasus Ijazah Jokowi, Berakhir Tak Ditahan
-
Denny Indrayana Turun Gunung Bela Roy Suryo Cs, Sebut Kasus Ijazah Jokowi Upaya Pembungkaman Kritis
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Terpopuler: Latar Belakang Suami Boiyen yang Mentereng, Bedak Padat Awet untuk Kondangan
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini