Suara.com - Punya tubuh dan wajah sempurna layaknya boneka Barbie mungkin memang diidamkan banyak wanita di dunia. Namun, bagaimana dengan Barbie versi gothic?
Barbie dengan sentuhan sihir ini rupanya jadi inspirasi Elena Rosso. Wanita asal Denmark itu mengubah penampilannya demi terlihat mirip Barbie versi gothic yang identik dengan warna hitam.
Hal pertama yang dilakukan Elena Rosso adalah melakukan filler bibir agar telihat seksi. Dilansir dari Daily Star, prosedur itu sudah dilakukan sekitar 5 tahun lalu.
Setelah prosedur pertama, ternyata Elena ketagihan. Dia melanjutkan berbagai prosedur untuk mengubah bagian tubuh lainnya seperti payudara dan wajahnya.
Perubahan demi perubahan dia lakukan dan tentu saja butuh banyak biaya. Elena mengaku sudah menghabiskan lebih dari Rp 300 juta untuk operasi plastik. Semua itu termasuk Filler, botox dan implan payudara.
Akibat menjalani berbagai prosedur operasi plastik, penampilan Elena pun terlihat mencolok. Namun, dia bangga menyebut dirinya sebagai Barbie versi gothic karena penampilannya itu.
Masih dari Daily Star, Elena Rosso mengungkapkan jika tindakan operasi plastik dan penampilan gothic dirinya merupakan bagian dari bentuk pemberontakan karena sejak kecil dia sering merasa kesepian.
Elena Rosso berusaha mengatasi kesepiannya dan menjalani hidup dengan caranya sendiri. Dia bertekad untuk mengubah penampilan dan perilakunya. Menjadi Barbie versi gothic adalah tujuan hidupnya yang baru.
Baca Juga: Tamu Ini Minta Pengantin Wanita Mengembalikan Hadiah Pernikahan, Kenapa?
Berita Terkait
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek', Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys
-
Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys, Tak Terima Dibilang Nenek-Nenek
-
Bantah Operasi Plastik, tapi Amanda Manopo Kepingin Coba usai Melahirkan?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah