Suara.com - Penampakan Ikan Pari Albino di Kosta Rika Bikin Heboh Warganet
Melihat ikan pari di laut lepas merupakan pengalaman berharga. Apalagi, jika ikan pari yang Anda lihat merupakan ikan pari albino yang sangat langka.
Dilansir Guideku, video seekor ikan pari yang tengah berenang di permukaan laut belum lama ini menjadi viral di media sosial.
Bukan ikan pari biasa, video yang diketahui diambil instruktur selam bernama Rolbin Garcia itu memiliki warna albino.
Berbeda dari ikan pari yang normalnya memiliki warna gelap di satu sisi, ikan pari ini terlihat sepenuhnya berwarna putih.
Diketahui, ikan pari albino yang memiliki nama latin Manta Birostris ini juga merupakan salah satu spesies ikan pari langka dan terbesar di dunia.
Video itu sendiri tampak diunggah oleh akun Twitter @AleZ2016 dan menjadi viral di Instagram lewat akun @indozone.id.
Tertulis, video itu diambil di perairan dekat Playas del Coco, Costa Rica.
Ikan pari manta albino sendiri diketahui jarang terlihat atau muncul di dekat permukaan.
Baca Juga: Ikan Pari Ini Ditemukan Mati Telan Sampah Plastik Hingga Kamera Poket
Tak heran, video si ikan pari albino yang tengah bermain-main di dekat permukaan ini pun membuat banyak orang merasa kagum.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
Terkini
-
Tren Blush Multifungsi, Bikin Makeup Makin Praktis dan Personal
-
5 Lipstik Cair Wardah yang Ringan dan Anti Luntur untuk Usia 50 Tahun
-
Kalau Lagi Jerawatan, Apakah Boleh Pakai Retinol? Begini Tips Amannya
-
5 Rekomendasi Krim Anti Aging Terbaik untuk Usia 50 Tahun
-
5 Serum Anti Aging Terbaik untuk Pekerja Lapangan, Efektif Cegah Kerutan
-
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
-
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
-
5 Micellar Water Mengandung Anti Aging untuk Kulit Usia 40 Tahun
-
5 Sunscreen SPF 50 untuk Anti-aging Usia 45 Tahun agar Awet Muda
-
5 Mesin Cuci Terbaik 2026 untuk Keluarga Modern -- Bersih Maksimal, Hemat Energi