Suara.com - Bagi Ratih, yang sudah 15 tahun bekerja di sebuah perusahaan distributor minuman ringan, kata pemutusan hubungan kerja atau PHK seolah jauh dari kehidupannya yang tentram.
Ratih tidak pernah menyangka bahwa ia bakal mengalaminya, sampai beberapa bulan lalu, perusahaan tempatnya bekerja harus gulung tikar.
Kini ia bingung soal nasib keluarga dan dua anaknya. Suaminya hanyalah seorang mandor bangunan dengan gaji upah minimum regional (UMR), sementara dua anaknya baru saja masuk SMP.
Meratapi nasib tentu bukan opsi. Dapur harus tetap ngebul.
Roda ekonomi keluarga tetap harus jalan. Setelah kena PHK, Ratih giat mencari pemasukan lain dengan membuat donat dan dititipkan di warung-warung.
Tapi sayangnya, hasil dari berjualan donat tidaklah seberapa. Ratih masih bingung untuk mencari pemasukan lain. Sampai suatu hari, ia ngobrol dengan kawannya semasa SMK dulu yang kini membuka toko kelontong, Dewi.
"Dulu toko kelontongku sepi, Tih. Tapi untungnya aku jadi agen TrueMoney. Dari sana penghasilanku meningkat, nggak cuma dari toko kelontong saja," ungkap Dewi.
Dewi berkisah, ia kini mengenal TrueMoney, alat pembayaran elektronik yang berfungsi untuk top up listrik, beli pulsa, transfer uamg tanpa nomor rekening, bayar PDAM, BPJS Kesehatan bahkan bisa kirim uang juga tanpa nomor rekening.
"Tih, kamu jadi agen TrueMoney aja. Komisinya lumayan lho, belum lagi ada promo dan bonus. Lumayan untuk tambah-tambah," ujar Dewi lagi.
Baca Juga: Kerja Sama TrueMoney - OttoPay Mudahkan Konsumen Lakukan Pembayaran
Untuk menjadi agen TrueMoney tidak sulit. Hanya membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 300 ribu. Dari uang pendaftaran tersebut, Rp100 ribu akan menjadi stok saldo, sementara sisanya Rp 200 ribu untuk security deposit. Selain itu, mesin EDC akan dipinjamkan, jadi tidak ada biaya sewa.
"Wah, menarik nih, modalnya nggak terlalu besar juga," batin Ratih.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama
-
5 Sepatu Lokal Mirip Onitsuka Tiger Mexico 66 Ori, Harga Murah Mulai Rp100 Ribu
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Coba 7 Pilihan Ini, Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Shio yang Diprediksi Paling Hoki pada 2 Januari 2026, Rezeki Lancar di Awal Tahun