Suara.com - Penggemar Cristiano Ronaldo, sudahkah Anda berkunjung ke Museu CR7 yang satu ini?
Berlokasi di wilayah Funchal, Portugal, museum ini menyimpan banyak koleksi penghargaan serta atribut milik mega bintang Juventus Cristiano Ronaldo.
Memiliki prestasi segudang, beragam trofi penghargaan Cristiano Ronaldo bisa Anda saksikan langsung di sini.
Bukan hanya itu saja, di sini pengunjung juga bisa berpose dan mengabadikan momen berfoto dengan patung tiruan Cristiano Ronaldo.
Salah satu yang menarik perhatian para pengunjung ialah koleksi sepatu emas milik Cristiano Ronaldo.
Foto dan video mengenai profil lengkap Cristiano Ronaldo juga terpasang rapi di Museu CR7 ini.
Saking terkenalnya, Museu CR7 ini menjadi salah satu destinasi yang wajib dikunjungi oleh para turis.
Jadi salah satu destinasi primadona, tak heran jika di hari libur Museu CR7 ini ramai pengunjung.
Museum milik Cristiano Ronaldo ini beralamat lengkap di Jalan Av. Sa Carneiro, 9000-017 Fuchal tepat di sebelah Pestana CR7 Hotel.
Baca Juga: Bawa Juventus Juara, Cristiano Ronaldo Pemain Terbaik Liga Italia 2018/19
Dilansir Suara.com dari laman The Guardian, Rabu (22/5/19), Museu CR7 ini juga menjual berbagai merchandise serba Cristiano Ronaldo yang cocok untuk dijadikan oleh-oleh.
Jadi bagaimana? Anda tertarik untuk berkunjung ke Museum Cristiano Ronaldo yang ada di Portugal ini?
Berita Terkait
-
Portugal Pesta 9 Gol, Suporter Sebut Tim Lebih Baik Tanpa Cristiano Ronaldo
-
Statistik Luar Biasa Bruno Fernandes Usai Portugal Pesta Gol 9-1, Tanpa Ronaldo Bukan Masalah
-
Bantai Armenia 9-1, Bruno Fernandes: Kami Selalu Ingin Menang dengan Cara yang Sama
-
Bantai Armenia 9-1, Portugal Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
Terkini
-
7 Celana Lari Compression Lokal Terbaik, Kualitas Tak Kalah dengan Produk Luar
-
Biodata dan Profil Andrew Trigg, Digugat Cerai Marissa Anita usai 17 Tahun Pernikahan
-
5 Rekomendasi Sepatu Branded untuk Anak Sekolah, Tidak Mudah Rusak Buat Si Kecil Aktif
-
5 Bedak Tabur yang Bagus untuk Sehari-hari, Wajah Bebas Kilap dan Pori Tersamarkan
-
Perjalanan Karier Rahmad Pribadi Mendorong Pertanian Modern di Indonesia
-
5 Parfum Miniso Awet untuk Kondangan, Semakin Berkeringat Makin Wangi
-
'Botox Alami' Jadi Perbincangan, Apakah Efektif?
-
7 Sepatu Trail Running Lokal Terbaik Harga Rp300 Ribuan, Siap Taklukkan Medan Liar!
-
Menteri Perdagangan di Talk Show JMFW: Kolaborasi Dengan E-commerce Jadi Kunci Perluas Pasar UMKM
-
Punya Karakter Rasa Unik, Kopi Indonesia Jadi Sorotan di Tingkat Internasional