Suara.com - Belakangan ini, menggunakan foundation badan seolah sedang tren setelah Kim Kardashian meluncurkan varian produk ini di brand makeupnya. Ternyata, istri Kanye West itu bukan trendsetter perawatan tubuh ini lho.
Selain Kim, ada deretan artis lain yang juga menggunakan foundation badan. Salah satu yang paling menyita perhatian adalah Chrissy Teigen.
Ya, istri John Legend ini menulis di Instagram-nya bahwa makeup tak cuma spesifik untuk wajah saja. Chrissy Teigen juga menggunakan foundation di badannya.
Lalu siapa lagi artis yang menggunakan foundation badan?
Sarah Hyland
Untuk meningkat skintone-nya, Sarah Hyland menggunakan foundation merek Votre Vu Picture Perfect Leg Lustre. Artis beralis tebal ini selalu merasa percaya setelah mengaplikasikan produk itu di tubuhnya.
Faith Hill
Penyanyi yang satu ini juga menerapkan hal yang sama pada tubuhnya. Dilansir dari berbagai sumber, Faith Hill menggunakan foundation badan merek Wonderskin dengan coverage tinggi melapisi kulit kakinya.
Jaime King
Diantara kalian mungkin ada yang bertanya-tanya, apa rahasia kulit Jaime King hingga terlihat begitu berkilau? Rupanya artis cantik ini menggunakan BB Body Cream sebagai foundation badan. BB Body Cream ini cukup ringan dan memberikan efek kulit yang berkilau.
Khloe Kardashian
Rupanya Kardashian bersaudara kompak urusan makeup tubuh, terbukti jika Khloe Kardashian uga memakai foundation badan seperti Kim. Sebelum kakak perempuannya tersebut merilis foundation badan sendiri, Khloe sering menggunakan produk Sallly Hansen.
Baca Juga: Kim Kardashian Rilis Body Foundation, Apa Kegunaannya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
5 Sepatu Running Sekelas Asics Novablast Versi Murah, Cushion Nyaman dan Empuk
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar