Suara.com - Saat berpisah dari orang terkasih, kebanyakan orang pasti akan merasa patah hati, sedih, hingga kesepian selama beberapa saat lamanya.
Apa pun alasannya, akhir dari sebuah hubungan biasanya tidak akan terasa menyenangkan.
Untuk mengatasi rasa sedih yang ada, beberapa orang kadang memilih untuk makan, bercerita ke keluarga atau teman, hingga menangis sepuasnya.
Meski begitu, tahukah kamu kalau traveling juga dapat menjadi alternatif untuk mengobati patah hati?
Dilansir dari laman Your Tango, traveling sembari merasakan hal-hal baru rupanya dapat menyembuhkan patah hati seseorang.
Bagi kamu yang sedang patah hati dan butuh rekomendasi tempat untuk traveling, berikut 4 lokasi yang bisa dikunjungi.
1. Pantai
Mengunjungi pantai dapat menjadi cara tercepat untuk menyembuhkan patah hati.
Meski begitu, ada baiknya jika kamu tidak memilih sembarang pantai. Sebisa mungkin carilah pantai yang bersih sekaligus memiliki laut biru yang jernih.
Baca Juga: Patah Hati, Pria Ini Minta Dibuatkan Boneka Seks Mirip Mantan
Tips lainnya, jangan lupa perhatikan cuaca dan berkunjunglah ke pantai saat hari sedang cerah.
2. Wisata alam
Selain pantai, hutan atau taman nasional dapat menjadi pilihan lain untuk menyembuhkan patah hati.
Hal ini dikarenakan berada di alam dan dikelilingi pepohonan dapat membawa efek menenangkan pada seseorang.
Tidak hanya itu, melakukan wisata alam juga akan membuatmu berfokus pada hal-hal lain dan berhenti memikirkan mantan pacar.
3. Luar negeri atau luar kota
Berita Terkait
-
Timbulkan Polemik, Proyek Lift Kaca Pantai Kelingking Dihentikan Sementara
-
Permata yang Terlupakan, Keindahan Alam Pantai Kuwaru dengan Hutan Pinus, Kolam Renang, dan Seafood!
-
Dicoret dari PSN, PIK 2 Buka Suara Soal Nasib Proyek Tropical Coastland
-
Timnas Indonesia U-17 Tahan Imbang Pantai Gading di Uji Coba Jelang Piala Dunia U-17 2025
-
Green SM Tanam 1000 Pohon Mangrove di Pantai Bahagia Bekasi
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen Dipakai Habis Treatment di Klinik Kecantikan: Kulit Aman, Tidak Iritasi
-
Ayam Krispi Selalu Jadi Juara: Makanan Andalan yang Buka Banyak Peluang Bisnis
-
7 Serum Antioksidan untuk Kulit Kering, Efektif Melembapkan dan Mencerahkan
-
4 Shio Paling Beruntung 8 November 2025, Manfaatkan Peluang dan Sikap Positif
-
5 Pilihan Sunscreen Emina untuk Remaja: Aman, Anti Kusam, dan Harga Terjangkau
-
Ramalan Zodiak 8 November 2025: Cancer Hindari Drama, Scorpio Masih Terbayang-bayang Masa Lalu
-
5 Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Pori-Pori Besar, Wajah Auto Licin dan Glowing
-
Terpopuler: Doa hingga Susunan Upacara Hari Pahlawan Disorot Jelang 10 November 2025
-
5 Rekomendasi Foundation OMG untuk Kulit Sawo Matang dan Tips Memakainya
-
5 Rekomendasi Sepatu Padel Wanita Terbaik dan Murah, Mulai Rp200 Ribuan