Suara.com - Emily Ratajkowski baru-baru ini tampil sempurna dalam sebuah pemotretan cover majalah. Seperti biasa, wajah cantiknya membius siapa saja yang melihat ke arahnya.
Namun, ada yang berbeda dengan posenya kali ini. Model cantik ini pamer bulu ketiak!
Hanya berbalut lingerie seksi, Emily mengisi cover majalah Harper's Bazaar terbaru. Melansir Page Six, aksi ini memiliki pesan mendalam bagi sesama wanita.
"Tentu aku yakin kebanyakan dari petualangan awal menginvestigasi apa artinya menjadi seorang perempuan sangat terpengaruh oleh kebudayaan misoginistik. Aku juga yakin banyak cara di mana aku bisa menjadi seksi terpengaruh oleh misogini," ungkapnya kepada pada Harper's Bazaar.
"Tapi terasa menyenangkan untuk menjadi diri sendiri dan ini semua keputusanku, bukan? Bukankah ini feminisme, mengenai pilihan?" lanjutnya bicara tentang 'hyper feminine'.
Emily Ratajkowski memang tampil cantik dan bulu ketiak yang ia pamerkan tak mengurangi kecantikannya sedikit pun. Para penggemar juga dengan cepat meninggalkan pesan positif untuk Emily.
Sayangnya, niat baik Emily tak selamanya disambut antusias. Ada saja kalangan yang nyinyir dengan aksi pamer bulu ketiak ini.
Berbagai komentar kemudian memenuhi foto yang diunggah akun Instagram Emily Ratajkowski.
"Jadi hyper feminine sebenarnya membiarkan semak tumbuh subur di bawah ketiakmu? Maaf tapi itu masih menjijikkan," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Lelaki Juga Boleh Mencukur Bulu Ketiak, Ini Tipsnya
"Jadilah feminis, tapi jangan abaikan higienitasmu," komentar yang lain.
"Banyak wanita mengatakan kamu mengagumkan dengan menunjukkan bulu ketiak, tapi mereka sendiri mencukurnya," imbuh warganet lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
5 Rekomendasi AC Portable 1/2 PK Terbaik, Harga Murah Tetap Dingin!
-
3 Sepatu Lari Murah Favorit dr Tirta, Cocok Buat Pelari Kalcer Berkaki Lebar
-
5 Sunscreen Terbaik Bersertifikat Halal, Muslimah Tak Perlu Was-Was
-
5 Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Pori-pori Besar, Hempas Jerawat dan Wajah Kusam!
-
5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
-
4 Pilihan Sepatu Lokal Senyaman Skechers: Jalan Seharian Bebas Pegal, Harga Bersahabat
-
Siapa 6 Shio Paling Beruntung pada 12 November 2025? Ini Daftar Lengkapnya
-
7 Jenis Makanan yang Dapat Mencegah Timbulnya Flek Hitam di Wajah
-
5 Skincare Lokal Paling Hits, Kualitas Premium dengan Bahan Alami dan Harga Terjangkau
-
Youth Economic Summit 2025 Dorong Generasi Muda Percepat Transformasi Ekonomi Indonesia