Suara.com - Di saat banyak selebriti memiliki produk mahal dan khusus untuk perawatan kulitnya, Gigi Hadid hanya mengandalkan produk dari apotek.
Dalam sebuah wawancara dengan Teen Vogue, Gigi mengaku lebih menyukai menggunakan produk perawatan kulit yang dijual bebas di apotek.
"Saya selalu menggunakan perawatan kulit CVS. Saya hanya membuatnya sederhana," ujar wanita berusia 24 tahun itu.
CVS sendiri adalah salah satu jaringan apotek ternama di Amerika Serikat yang memiliki label produk sendiri. Gigi mengaku menggunakan produk mereka sejak masa remaja.
"Setiap kali aku kehabisan, aku tinggal pergi dan memilih yang mana yang menurutku paling keren atau baunya enak," lanjut kekasih Tyler Cameron ini.
Menurut Gigi, semakin banyak produk kecantikan yang digunakan, maka akan semakin besar pula kebutuhan kulit akan produk-produk tersebut.
"Saya merasa menjaga kulit bersih dan baik untuk cukup," ungkap Gigi.
Berbeda dengan keseharian dengan perawatan wajah yang begitu sederhana, Gigi punya rutinitas khusus sepanjang musim fashion show.
Karena diharuskan memakai banyak riasan selama pertunjukan, kadang-kadang ini membuat kulit wajahnya bermasalah. Jadi, ketika punya waktu istirahat, ia memilih untuk tidak memakai makeup sama sekali.
Baca Juga: 5 Fakta Rosacea, Penyakit Kulit Ruam Kemerahan yang Tak Bisa Sembuh
Meski berhemat pada perawatan kulit wajah, Gigi ternyata royal pada produk Gel Sugar Bath & Shower Gel dari Fresh. "Ini hal favorit saya di dunia - baunya sangat enak," ungkapnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
Terkini
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Bersama Ayah, Cocok untuk Rayakan Hari Ayah Nasional
-
30 Ucapan Hari Ayah dari Anak Perempuan dalam Bahasa Inggris, Cocok untuk Caption Instagram
-
Apa Bedanya Hari Ayah 12 November dengan Hari Ayah 15 Juni? Ini Asal-usulnya
-
25 Ucapan Hari Ayah Nasional 2025 yang Simpel dan Penuh Makna
-
Terpopuler: 100 Persen Ramalan Fufufafa Benar soal Soeharto hingga Film Waluh Kukus Viral
-
5 Rekomendasi AC Portable 1/2 PK Terbaik, Harga Murah Tetap Dingin!
-
3 Sepatu Lari Murah Favorit dr Tirta, Cocok Buat Pelari Kalcer Berkaki Lebar
-
5 Sunscreen Terbaik Bersertifikat Halal, Muslimah Tak Perlu Was-Was
-
5 Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Pori-pori Besar, Hempas Jerawat dan Wajah Kusam!
-
5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak