Suara.com - Ini Lho Sepuluh Hal yang Membedakan Otak Laki-laki dan Perempuan.
Kaum Hawa dan Adam berbeda secara anatomi, emosional dan pembawaan. Tapi tahu kah Anda perbedaan antara laki-laki dan perempuan tak hanya sebatas itu?
Ditulis themindsjournal.com, otak laki-laki dan perempempuan juga dibangun dengan struktur yang berbeda sehinggga memiliki pola pikir logis, persepsi, analisis, emosi dan indera suara serta ruang secara berbeda pula.
Berikut adalah sepuluh hal yang membedakan kinerja otak laki-laki dan perempuan.
1. Multitasking
Seberapa sering Anda mendapati suami yang tengah menonton sepakbola, nampak tidak berkutik sampai-sampai tidak mendengar suara tangisan bayi atau suara bell?
Nah, itu merupakan bukti bahwa laki-laki tidak pandai mengerjakan beberapa hal dalam satu waktu. Sementara kita tahu, ibu bisa lho membuat kue, ngobrol di telepon, sembari mengawasi anak balita yang tengah bermain dalam waktu yang sama.
Alasannya jelas, otak laki-laki tak mampu multitasking. Otak perempuan mampu memproses berkali-kali sementara laki-laki hanya sekali.
2. Pemecahan masalah
Baca Juga: Usai Berenang, Gadis 10 Tahun Kritis Diserang Amuba Pemakan Otak
Perempuan bisa ngomongin banyak hal dengan teman-teman mereka. Dan alasannya adalah, otak perempuan tidka mampu mengklasifikasi atau memproses beberapa masalah. Laki-laki, dalam hal lain, dapat mengklasifilasi masalah dan menyelesaikannya satu persatu.
3. Pola komunikasi
Ini merupakan alasan mengapa laki-laki selalu kalah saat berdebat dengan perempuan!
Perempuan adalah komunikator ulung. Mereka dapat menawar seperti pro, sementara laki-laki hanya berdiri di sisi jalan sambil terkesima.
Dan alasan saintis akan hal tersebut adalah, bagian otak kiri laki-laki lebih berfungsi daripada yang kanan. Sementara otak perempuan baik kiri dan kanan, sama baiknya.
4. Kemampuan analisis
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
Ramalan Zodiak Leo dkk 1 November 2025: Panduan Lengkap Asmara, Karier, dan Keuangan
-
5 Pilihan Chemical Sunscreen untuk Atasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp40 Ribuan!
-
5 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Two Tone dengan Tingkat Coverage Tinggi, Mulai Rp60 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Wardah Wudhy Friendly? Ini Rekomendasi yang Bisa Kamu Coba
-
Bibir Gelap Cocoknya Pakai Lipstik Apa? Ini 6 Pilihan Terbaik, Harga Mulai Rp25 Ribuan
-
5 Pilihan Sepatu Badminton Lokal Murah Terbaik, Cocok untuk Pemula sampai Pro
-
Indonesia Tourism Outlook 2026: Mengintip Strategi Baru Pariwisata Berkelanjutan!
-
4 Zodiak Paling Bahagia Bulan November Ini: Cancer, Semesta Sedang Berpihak Padamu!
-
5 Shio Paling Beruntung Bulan November, Karier Melejit Finansial Membaik
-
Sepatu Batik untuk Sepak Bola? Ortuseight dan Beckham Putra Satukan Budaya dan Lapangan Hijau!